Tag: transportasi massal

Kemenhub tawarkan investasi transportasi ke ASEAN dan Korea

Kementerian Perhubungan menawarkan peluang investasi di sektor transportasi ke negara-negara ASEAN dan Korea dalam Association of South East Asia ...

Pengamat: Langkah pengendalian polusi harus dilakukan bersamaan

Pengamat Tata Kota, Nirwono Joga mengatakan bahwa upaya untuk mengendalikan pencemaran udara harus dilakukan secara bersamaan antara pengembangan ...

Membedah strategi perbaikan kualitas udara di Jakarta

Kondisi udara di Jakarta kian parah. Pertengahan tahun ini, daerah yang dijuluki Tanah Betawi itu memperoleh predikat kota dengan polusi udara ...

Desain TOD akomodasi kebutuhan masyarakat akan transportasi

Konsep "Transit oriented development" (TOD) mengakomodasi kebutuhan masyarakat terhadap transportasi dan lingkungan di kawasan sekitar, ...

KAI percepat pengaktifan kembali empat jalur

Direktur Utama PT Kereta Api Indonesia (KAI) (Persero), Edi Sukmoro, mengatakan, BUMN perkeretaapian itu akan mempercepat proses ...

PT KAI lengkapi Stasiun Batu Ceper dengan jembatan penghubung

PT. Kereta Api Indonesia (Persero) melengkapi Stasiun Kereta Api (KA) Baru Ceper, Tangerang, Banten, dengan fasilitas jembatan ...

Konsultan: Pemasaran properti hunian naik karena MRT

Lembaga Konsultan Properti Jones Lang LaSalle (JLL) mencatat geliat pemasaran hunian kuartal I 2019 di Jakarta semakin terlihat condong pada lokasi ...

Menghidupkan kembali stasiun kereta tua Poeloe Ajer

Pada siang hari di bulan Juli yang terasa amat terik, suara menderu terdengar di Pasa Gadang, Kecamatan Padang Selatan, yang berada sekitar satu ...

Hari libur terakhir naik kereta wisata

Sejumlah calon penumpang antre naik Kereta Api (KA) Sibinuang, di Stasiun Tabing, Padang, Sumatera Barat, Minggu (14/7/2019). Hari ...

Pemprov DKI Jakarta canangkan peta jalan atasi pencemaran udara

Pemerintah Provinsi DKI Jakarta melalui Dinas Lingkungan Hidup mencanangkan peta jalan "Jakarta Cleaner Air 2030" guna mengatasi masalah ...

Jangan buang limbah elektronik sembarangan

Tumpukan televisi tabung rusak teronggok di gudang milik Dinas Lingkungan Hidup (DLH) DKI Jakarta, Kamis (11/7) siang, seolah pasrah menunggu giliran ...

MRT Jakarta optimistis capai target pendapatan dari tiket

Direktur Utama PT MRT Jakarta William Sabandar mengaku optimistis perusahaan bisa mencapai target pendapatan dari penjualan tiket menyusul tingginya ...

Menteri LHK beberkan upaya keras pemerintah atasi pencemaran udara

Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan Siti Nurbaya mengatakan bahwa pemerintah terus berupaya mengawasi dan mengatasi pencemaran udara dengan ...

Pengurangan polusi udara Jakarta makin sulit saat curah hujan rendah

Deputi Bidang Klimatologi Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Herizal mengatakan upaya pengurangan polusi udara di Jakarta semakin ...

Pemerintah gratiskan angkutan Damri ke BIJB Kertajati

Pemerintah akan menggratiskan angkutan bus Damri selama satu tahun dari tiga kota menuju dan dari Bandara Internasional Jawa Barat (BIJB) Kertajati ...