Tag: trans jawa

Polres Tegal catat penurunan volume kendaraan masuk Tol Trans Jawa

Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Tegal, Jawa Tengah, mencatat penurunan volume kendaraan yang masuk ke Tol Trans Jawa menuju Jakarta mulai Rabu ...

Jumlah kendaraan roda empat masuk tol Trans-Jawa melalui Tegal menurun

ANTARA - Penerapan kebijakan "one way" masih terus berlanjut di ruas tol Trans-Jawa, di mana hanya kendaraan yang menuju ke arah Jakarta ...

Menhub: Hindari puncak arus balik kedua pada 30 April dan 1 Mei

Menteri Perhubungan (Menhub) Budi Karya Sumadi mengimbau masyarakat untuk menghindari kepadatan di puncak arus balik kedua pada Minggu (30/4) dan ...

Rekayasa satu arah Kalikangkung-Cikampek diperpanjang hingga Kamis malam

Penerapan rekayasa lalu lintas satu arah atau one way di Jalan Tol Trans-Jawa mulai dari Gerbang Tol (GT) Kalikangkung Km 414, Jawa Tengah, ...

Jasamarga catat kenaikan arus masuk dan keluar di empat gerbang tol

PT Jasamarga Transjawa Tol (JTT) mencatat terjadi peningkatan volume lalu lintas di empat wilayah gerbang tol (GT) di Jawa Timur saat arus balik ...

Kemenhub: pengguna angkutan umum H-8 hingga H+2 capai 9,3 juta orang

Kementerian Perhubungan (Kemenhub) mencatat jumlah pengguna angkutan umum terpantau dari Posko Angkutan Lebaran Terpadu 2023 pada H-8 atau Jumat ...

Peningkatan kendaraan arus balik menuju Jakarta di GT Cikatama

ANTARA - Volume kendaraan yang melintas ke Jakarta dari arah Palimanan atau Trans Jawa di Gerbang Tol Cikampek Utama 1, Jawa Barat terus mengalami ...

Korlantas perpanjang sistem one way di jalan tol hingga Kamis

Korlantas Polri memperpanjang rekayasa lalu lintas dengan sistem satu arah (one way) dari KM 414 Gerbang Tol Kalikangkung menuju KM 70 GT Cikampek ...

Muhadjir: Imbauan perpanjangan cuti berhasil kurangi kepadatan

Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Menko PMK) Muhadjir Effendy menyebut imbauan Presiden Joko Widodo agar masyarakat ...

Kemenhub: Jumlah pengguna angkutan umum 824 ribu orang pada H+1

Kementerian Perhubungan (Kemenhub) mencatat jumlah pengguna angkutan umum pada Senin (24/4) atau H+1 Lebaran 2023 sebanyak 824.494 orang berdasarkan ...

Kemarin, kecelakaan Tol Cipali KM 153 hingga kasus peneliti BRIN

Beragam peristiwa hukum terjadi di Indonesia, Selasa (25/4), mulai dari Polres Majalengka berhasil mengidentifikasi tiga korban tewas akibat ...

Jasa Marga dukung penambahan waktu pengaturan lalin angkutan barang

PT Jasa Marga menyatakan mendukung penambahan waktu pengaturan lalu lintas (lalin) angkutan barang yang diperpanjang hingga Jumat, 28 April 2023, ...

GT Kalikangkung catat kenaikan volume kendaraan 66,9 persen

Gerbang Tol Kalikangkung pada H+2 atau hari kedua setelah Idul Fitri 1444 Hijriah, Selasa, mencatat kenaikan volume kendaraan menuju Jakarta sebesar ...

Lippo yakini ekonomi nasional tumbuh di tengah ketidakpastian global

Konglomerasi bisnis Lippo Group meyakini kekuatan struktur ekonomi dalam negeri yang kokoh menjadi faktor kinerja perekonomian nasional berpotensi ...

Rekayasa satu arah dari Kalikangkung ke Cikopo diperpanjang

Rekayasa lalu lintas satu arah (one way ) dari KM 414 Gerbang Tol Kalikangkung, Jawa Tengah, sampai KM 72 Cikopo, Jawa Barat, diperpanjang menyusul ...