Tag: tokyo jepang

Presiden Jokowi terima Sekjen OECD di Istana Bogor

Presiden RI Joko Widodo diagendakan menerima Sekretaris Jenderal Organisasi untuk Kerja Sama dan Pembangunan Ekonomi (Organization for Economic ...

Peneliti: Perlu strategi komunikasi atasi masalah merokok

Peneliti dari Universitas Sahid Jakarta Prof Kholil mengatakan diperlukan strategi komunikasi persuasif untuk membangun kesadaran masyarakat ...

Airlangga bicarakan ekonomi digital Indonesia dengan Nikkei Inc.

Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto mendiskusikan potensi serta tantangan pengembangan ekonomi digital di Indonesia bersama ...

Anwar: Pertemuan dengan pemimpin Hamas untuk temukan solusi damai

Perdana Menteri Malaysia Anwar Ibrahim mengatakan pertemuannya dengan pemimpin Hamas Ismail Haniyeh di Qatar beberapa waktu lalu untuk membantu ...

"Kematian sunyi" dialami belasan ribu lansia Jepang pada awal 2024

Survei terbaru yang dilakukan Badan Kepolisian Nasional (National Police Agency/NPA) Jepang menunjukkan bahwa 17.034 warga lanjut usia (lansia) di ...

Indonesia-Jepang bahas perkembangan Protokol Perubahan IJEPA

Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan dan Wakil Menteri Parlemen Urusan Luar Negeri Jepang Komura Masahiro membahas peningkatan kerja sama ...

Pemprov Jatim berbagi pengalaman penanganan bencana di Jepang

Pemerintah Provinsi Jawa Timur (Pemprov Jatim) berbagi pengalaman penanganan bencana dengan melakukan studi banding di Negeri Sakura, ...

8 rekomendasi destinasi wisata yang cocok untuk lakukan slow travel

Slow travel atau ragam perjalanan dalam durasi yang lebih lama di tempat tujuan, di mana mereka dapat menciptakan hubungan yang lebih dalam dengan ...

TNI AU bahas rencana latihan bersama dengan Angkatan Udara Jepang

Wakil Kepala Staf Angkatan Udara Marsekal Madya TNI Andyawan Martono membahas rencana latihan bersama dengan Angkatan Udara Jepang, Kamis ...

PB FORKI nilai potensi karate dapat terus ditingkatkan ke kancah dunia

Wakil Sekretaris Jenderal Bidang Luar Negeri PB FORKI Darly Siregar menilai potensi karate Indonesia dapat terus ditingkatkan ke kancah ...

750 atlet karate bersaing dalam Kejurnas ASKI ke-8 2024

Sebanyak 750 atlet karate dari 19 provinsi di Indonesia bersaing dalam Kejuaraan Nasional Akademi Seni-Bela Diri Karate Indonesia (ASKI) ke-8 2024 ...

Rumah kosong di Jepang capai 9 juta unit, catat rekor baru

Data pemerintah Jepang menunjukkan jumlah rumah kosong di negara tersebut menembus rekor baru, yaitu 9 juta unit per Oktober 2023, naik 510 unit dari ...

MJEE pasok 90 unit lift dan eskalator gedung utama di IKN

PT Mitsubishi Jaya Elevator and Escalator (MJEE) memenangi tender yang dilaksanakan pemerintah untuk memasok total 90 unit lift dan eskalator untuk ...

Masjid Indonesia Nagoya masuki tahap pembangunan

Konstruksi Masjid Indonesia Nagoya (MINA) di Jepang telah memasuki tahapan pembangunan dan diharapkan rampung pada 30 Maret, 2025 yang bertepatan ...

Pelemahan yen sulitkan wisatawan lokal dan pemimpin bisnis Jepang

Para pemimpin bisnis Jepang menyampaikan kekhawatiran mereka atas melemahnya yen setelah bank sentral Jepang memutuskan untuk mempertahankan ...