Tag: tki dari malaysia

Bayi deportasi lahir dalam penjara Malaysia

Seorang bayi dilahirkan dalam penjara Malaysia ketika ibunya menjalani kurungan akibat tertangkap aparat hukum Kota Kinabalu, Malaysia karena tidak ...

Remitan WNI/TKI di Malaysia capai 2,5 miliar dolar AS

Warga Negara Indonesia ataupun Tenaga Kerja Indonesia yang berada di Malaysia merupakan pihak yang paling banyak melakukan remitan (kiriman uang) ke ...

9 tewas dalam insiden karamnya kapal pembawa TKI

Sembilan orang tewas dan 27 lagi masih hilang dalam insiden kapal karam di muara Sungai Kuala Langat dekat Pulau Carey, Selangor, Malaysia, yang ...

Dua wanita hamil selamat dari kapal tenggelam

Dua wanita yang sedang hamil tua dan seorang balita berusia enam tahun warga negara Indonesia berhasil diselamatkan dari kapal kayu yang tenggelam ...

Dubes Herman kunjungi korban selamat kapal tenggelam

Duta Besar Republik Indonesia untuk Malaysia Herman Prayitno, Rabu telah mengunjungi tempat penampungan para korban kapal kayu yang tenggelam di ...

Malaysia deportasi 150 WNI bermasalah lewat Nunukan

Pemerintah Kerajaan Malaysia mendeportasi 150 warga negara Indonesia (WNI) yang bekerja di Negeri Sabah tanpa melengkapi diri dengan dokumen ...

DPRD Batam apresiasi pengetatan pemberangkatan TKI

Komisi IV DPRD Kota Batam, Provinsi Kepulauan Riau, mengapresiasi pengetatan pengawasan terhadap tenaga kerja Indonesia (TKI) supaya tidak akan ada ...

Malaysia deportasi 114 TKI bermasalah

Pemerintah Kerajaan Malaysia mendeportasi (memulangkan) lagi tenaga kerja Indonesia (TKI) bermasalah melalui Kabupaten Nunukan, Kalimantan Utara. ...

Malaysia kembali deportasi 93 TKI melalui Nunukan

Pemerintah Kerajaan Malaysia kembali mendeportasi 93 tenaga kerja Indonesia (TKI) yang bekerja di Negeri Sabah melalui Kabupaten Nunukan, Kalimantan ...

Legislator desak pemerintah serius lindungi WNI

Anggota Komisi IX DPR RI Poempida Hidayatulloh mendesak pemerintah segera membantu WNI yang ditahan imigrasi Malaysia saat melahirkan anak di rumah ...

Malaysia pulangkan 97 TKI bermasalah via Nunukan

Pemerintah Kerajaan Malaysia memulangkan 97 tenaga kerja Indonesia (TKI) melalui Kabupaten Nunukan, Kalimantan Utara, Kamis, karena dianggap mereka ...

Malaysia usir lagi 120 WNI via Nunukan

Pemerintah Kerajaan Malaysia mengusir lagi 120 warga negara Indonesia (WNI) yang bekerja di Negeri Sabah melalui Kabupaten Nunukan, Kalimantan ...

Jasindo - Bank Mandiri kerja sama perlindungan TKI

Dua badan usaha milik negara, PT Asuransi Jasa Indonesia (Jasindo) dan PT Bank Mandiri bekerja sama dalam perlindungan TKI di Malaysia. ...

Pemerintah diapresiasi bebaskan Wilfrida hukuman mati

Apresiasi pada Pemerintah Indonesia yang telah membebaskan Wilfrida Soik, tenaga kerja Indonesia, asal Belu, Nusa Tenggara Timur, dari hukuman ...

TKI di Malaysia dapat pelatihan bidang konstruksi

Tenaga kerja Indonesia (TKI) di bidang konstruksi yang berada di Malaysia berkesempatan mengikuti pelatihan kemahiran di bidang pekerjaannya yang ...