Tag: terpidana

KPK panggil sekda hingga anggota DPRD PPU dalam kasus penyertaan modal

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Selasa, memanggil delapan saksi dalam penyidikan kasus dugaan korupsi penyalahgunaan wewenang pada penyertaan ...

KPK panggil dua saksi kasus pengadaan Pesawat Airbus Garuda Indonesia

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Selasa memanggil dua saksi dalam penyidikan kasus dugaan korupsi pengadaan armada Pesawat Airbus pada PT Garuda ...

Kejagung tanggapi rekomendasi hak "JC" Bharada E dari LPSK

Kepala Pusat Penerangan Hukum (Kapuspenkum) Kejaksaan Agung Ketut Sumedana memberikan tanggapan terkait rekomendasi hak justice collaborator (JC) ...

KPK menahan tersangka kasus korupsi proyek jalan di Bengkalis

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menahan pihak swasta Victor Sitorus (VS), tersangka kasus dugaan korupsi pada proyek "multiyears" untuk ...

KPK panggil lima saksi kasus pencucian uang mantan Bupati Cirebon

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) memanggil lima saksi dalam penyidikan kasus dugaan tindak pidana pencucian uang (TPPU) yang menjerat mantan Bupati ...

KPK panggil dua saksi kasus penyertaan modal perumda di Kabupaten PPU

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Senin, memanggil dua saksi dalam penyidikan kasus dugaan korupsi penyalahgunaan wewenang pada penyertaan modal ...

Jaksa mengeksekusi kontraktor Gedung Mobar ke Lapas Meulaboh Aceh

Kejaksaan Negeri Nagan Raya, Provinsi Aceh melakukan eksekusi terhadap ZA, seorang kontraktor pembangunan Gedung Mobil Barang Pemkab Nagan Raya, ...

Putusan MK di tengah pembahasan Rancangan PKPU pencalonan perseorangan

Peraturan Komisi Pemilihan Umum (PKPU) tentang Pencalonan Perseorangan Peserta Pemilihan Umum Anggota Dewan Perwakilan Daerah (DPD) hingga kini masih ...

PAN: Putusan MK jadi momentum tingkatkan pemilu berintegritas

Wakil Ketua Umum DPP PAN Viva Yoga Mauladi mengemukakan putusan Mahkamah Konstitusi mengenai mantan narapidana kasus korupsi menjadi momentum untuk ...

Junimart: KPU tidak perlu konsultasi DPR terkait putusan MK

Wakil Ketua Komisi II DPR RI Junimart Girsang mengemukakan Komisi Pemilihan Umum tidak perlu berkonsultasi terkait putusan Mahkamah Konstitusi ...

ICW apresiasi putusan MK terkait larangan bekas narapidana jadi caleg

Koordinator Indonesia Corruption Watch (ICW) Agus Sunaryanto mengapresiasi Putusan Mahkamah Konstitusi (MK) Nomor 87/PUU-XX/2022 terkait larangan ...

Jaksa mengeksekusi mantan Kadis Perhubungan ke Lapas Meulaboh Aceh

Kejaksaan Negeri Nagan Raya, Provinsi Aceh melakukan eksekusi terhadap LH, mantan Kepala Dinas Perhubungan Kabupaten Nagan Raya ke Lembaga ...

MK kabulkan sebagian gugatan UU Pemilu terkait eks koruptor nyaleg

Mahkamah Konstitusi (MK) mengabulkan sebagian permohonan uji materi Undang-Undang Nomor 7 Tahun 2017 tentang Pemilihan Umum (Pemilu) yang diajukan ...

KPU pelajari putusan MK soal syarat mantan napi jadi calon legislatif

Komisi Pemilihan Umum RI mempelajari keputusan Mahkamah Konstitusi terkait dengan perkara syarat pencalonan mantan narapidana menjadi calon anggota ...

KPK dalami arahan bekas Bupati PPU soal penyertaan modal ke Benuo Taka

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) memeriksa tiga saksi untuk mendalami dugaan adanya arahan dari mantan Bupati Penajam Paser Utara (PPU) Abdul Gafur ...