Tag: tenaga nuklir

BRIN apresiasi periset kembangkan teknologi analisis nuklir

Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) memberikan apresiasi kepada periset yang berkontribusi kepada negara di bidang nuklir dalam mengembangkan ...

Menlu Finlandia: Ancaman nuklir Rusia alasan bergabung dengan NATO

Invasi Rusia ke Ukraina telah meningkatkan kewaspadaan keamanan di Eropa, dengan retorika nuklir Moskow menjadi faktor kunci yang mendorong Finlandia ...

Lembaga sains terapan FMIPA UI raih anugerah Bapeten 2022

Center for Medical Physics and Biophysics Universitas Indonesia (CMPB UI), salah satu Lembaga Sains Terapan (LST) Fakultas Matematika dan Ilmu ...

G7 mulai tekan Rusia dengan menerapkan batas harga minyak

Negara-negara kaya yang bergabung dalam Grup Tujuh (G7) mulai memberlakukan pembatasan harga untuk minyak Rusia pada Senin, sebagai upaya membatasi ...

Iran mulai pembangunan PLTN baru

Iran pada Sabtu (3/12) memulai pembangunan pembangkit listrik tenaga nuklir (PLTN) baru di Provinsi Khuzestan, Iran barat daya, demikian dilaporkan ...

Bapeten: Target pembangunan pembangkit listrik tenaga nuklir 2039

Badan Pengawas Tenaga Nuklir (Bapeten) menyebutkan pemerintah telah menargetkan pembangunan Pembangkit Listrik Tenaga Nuklir (PLTN) terealisasi pada ...

Bapeten: Semua fasilitas pemanfaatan tenaga nuklir di Cianjur aman

Badan Pengawas Tenaga Nuklir (Bapeten) mengatakan seluruh fasilitas yang memanfaatkan tenaga nuklir di Kabupaten Cianjur, Jawa Barat dalam kondisi ...

Jepang pertimbangkan perpanjang masa operasi PLTN berusia 60 tahun

Pemerintah Jepang pada Senin (28/11) mengusulkan rencana aksi untuk mempertahankan beberapa reaktor nuklir yang beroperasi melebihi batas 60 tahun ...

Jepang adakan latihan cegat rudal di tengah uji coba Korea Utara

Angkatan Udara Pasukan Bela Diri Jepang pada Senin (28/11) melakukan latihan pencegat rudal di dekat pembangkit nuklir di pantai Laut Jepang, di ...

Rusia bantah rencana kembalikan PLTN Zaporizhzhia ke Ukraina

Kremlin menegaskan bahwa pembangkit listrik tenaga nuklir (PLTN) Zaporizhzhia di Ukraina masih dan akan tetap dikendalikan oleh Rusia, menyusul ...

Ukraina minta PBB adopsi resolusi untuk mengutuk teror energi

Presiden Ukraina Volodymyr Zelenskyy telah mengusulkan Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa-Bangsa (DK PBB) untuk mengadopsi resolusi yang mengutuk ...

KSP urai kendala perizinan operasional alkes canggih di faskes TNI

Kantor Staf Presiden (KSP) terlibat dalam upaya debottlenecking untuk mengurai permasalahan perizinan operasional alat kesehatan canggih di ...

Pejabat Rusia peringatkan risiko kecelakaan nuklir di Zaporizhzhia

Kepala badan energi atom Rusia Rosatom memperingatkan pada Senin tentang kemungkinan terjadinya kecelakaan nuklir di PLTN Zaporizhzhia di Ukraina, ...

IAEA: Sejumlah ledakan guncang area PLTN Zaporizhzhia

Sejumlah ledakan dahsyat mengguncang area Pembangkit Listrik Tenaga Nuklir (PLTN) Zaporizhzhia pada Sabtu (19/11) malam dan Minggu (20/11) pagi waktu ...

China desak Jepang buang air yang terkontaminasi nuklir dengan aman

 Badan Tenaga Atom Internasional (International Atomic Energy Agency/IAEA), pada Rabu (9/11), mengumumkan bahwa gugus tugas teknisnya akan ...