Tag: tempat pengungsian

Layanan kesehatan Polri jangkau seluruh pengungsian gempa Cianjur

Kepala Divisi Humas Polri Irjen Pol. Dedi Prasetyo mengatakan layanan kesehatan Polri telah menjangkau seluruh tempat pengungsian gempa Cianjur, ...

Korban gempa Cianjur minta relokasi tempat tinggal dipercepat

Korban bencana gempa bumi Kabupaten Cianjur, Jawa Barat, meminta pemerintah mempercepat proses relokasi tempat tinggal mereka menuju lokasi yang ...

Bupati Cianjur: Butuh tenda-tenda kecil bagi pengungsi

Bupati Cianjur Herman Suherman mengatakan bantuan mendesak yang dibutuhkan para pengungsi gempa di Kabupaten Cianjur, Jawa Barat saat ini adalah ...

Polisi periksa pelaku pelepas identitas posko tenda di Cianjur

Kapolda Jawa Barat Irjen Pol. Suntana mengungkapkan penyidik kepolisian telah memeriksa terduga pelaku pelepas identitas pada posko tenda bantuan ...

BNPB catat 321 orang meninggal dunia karena gempa Cianjur

Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) mencatat sebanyak 321 warga meninggal dunia hingga hari ketujuh sejak gempa melanda di Kabupaten ...

Mendes: Penanggulangan gempa Cianjur boleh pakai talangan Dana Desa

Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi (Mendes PDTT) Abdul Halim Iskandar menyampaikan bahwa penanggulangan gempa di Cianjur, ...

Polda Jabar tegaskan tindak pengadang bantuan gempa Cianjur

Kapolda Jabar Irjen Pol. Suntana menegaskan menindak tegas pelaku pengadangan bantuan kebutuhan pokok bagi korban gempa di Kabupaten Cianjur, Jawa ...

Menteri Sosial kunjungi warga terdampak gempa di pelosok Cianjur

Menteri Sosial Tri Rismaharini pada Sabtu mengunjungi warga yang terdampak gempa bumi di pelosok Kabupaten Cianjur, Provinsi Jawa ...

Menhub kunjungi pengungsi dan serahkan bantuan korban gempa Cianjur

Menteri Perhubungan (Menhub) Budi Karya Sumadi meninjau lokasi terdampak gempa bumi di Cianjur, Jawa Barat, Jumat,  sekaligus mengunjungi dan ...

Urgensi mitigasi bencana di Jabar

Gempa Bumi berkekuatan M 5,6 yang melanda pada tangga 21 November 2022, pukul 13.21 WIB, di Kabupaten Cianjur, Jawa Barat, kembali menyadarkan ...

PMI salurkan air bersih ke pos-pos pengungsian korban gempa di Cianjur

Palang Merah Indonesia (PMI) telah menyalurkan sekitar 60 ribu liter air bersih ke 50 pos pengungsian korban gempa bumi di Kabupaten Cianjur, ...

Kisah Imas selamat dari reruntuhan gempa

Air mata Imas Masnguneh (39) mengalir di sisi mata kirinya, tatapannya tajam ketika mendengar seorang relawan dari salah satu perusahaan di Bandung ...

Korban gempa alami trauma dan masih bertahan di pengungsian

ANTARA - Para pengungsi korban gempa bumi Cianjur masih enggan untuk kembali ke rumah masing-masing. Selain karena rumah mereka rusak parah, gempa ...

TNI AL terus kerahkan prajurit bantu masyarakat Cianjur

TNI Angkatan Laut (TNI AL) terus mengerahkan pasukannya guna membantu masyarakat terdampak gempa bumi di Cianjur, Jawa Barat, sebagai respon cepat ...

Warga gempa Kampung Rawacina Cianjur dirikan tenda di tanah kuburan

Sekitar enam tenda ukuran sedang hingga besar berdiri di atas tanah pemakaman umum (TPU) Kampung Rawa Cina, Kecamatan Nagrak, Kabupaten Cianjur, Jawa ...