Tag: teknologi pangan

Wapres minta BRIN kembangkan teknologi tepat guna untuk produk halal

Wakil Presiden Ma’ruf Amin meminta Badan Riset dan Inovasi Indonesia (BRIN) dapat mengembangkan teknologi tepat guna untuk produk halal, ...

Kementan hubungkan petani dengan perhotelan manfaatkan pangan lokal

Kementerian Pertanian (Kementan) menggelar nota kesepahaman antara petani dengan perhotelan dalam promosi dan pemanfaatan pangan lokal dari komoditas ...

IPB University raih tiga program hibah Merdeka Belajar Kampus Merdeka

IPB University memenangkan tiga skema program kompetisi Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM) dari Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi (Ditjen ...

IPB University ingatkan warga waspada beli daging agar tak kecolongan

Departemen Ilmu dan Teknologi Pangan Fakultas Teknologi Pertanian (Fateta) IPB University mengingatkan masyarakat waspada saat membeli daging di masa ...

Menperin katakan Cikande akan jadi klaster industri halal RI terbesar

Menteri Perindustrian (Menperin) Agus Gumiwang Kartasasmita mengatakan Halal Modern Valley di Kawasan Industri Modern Cikande, akan menjadi klaster ...

Pemerintah komitmen percepat pembangunan kawasan industri halal

Menteri Perindustrian Agus Gumiwang Kartasasmita menyatakan pemerintah berkomitmen untuk mempercepat pembangunan kawasan industri halal (KIH) di ...

Disinformasi Bisfenol A senyawa berbahaya dalam plastik kemasan

Kampanye mengenai bahaya Bisfenol A (BPA) yang umumnya terdapat dalam kemasan plastik konsumsi telah bergaung sedari lama. Namun disinfomasi ...

Buku makanan ramah iklim dan 39 resep Gorontalo diluncurkan ONF

Omar Niode Foundation (ONF) meluncurkan buku eletronik (e-book) berjudul "Memilih Makanan Ramah Iklim +39 Resep Gorontalo" karya ...

Lestarikan tradisi kuliner lokal dengan memilih makanan ramah iklim

Wakil Ketua DPR RI Rachmat Gobel mendorong pelestarian tradisi kuliner dengan memilih makanan lokal ramah iklim, karena selain bisa menyelamatkan ...

Panganfest digelar 21 Februari

Acara Panganfest, “Panggung Adirasa Nusantara”, akan dihelat di Yogyakarta pada 21 sampai 27 Februari 2021. Acara yang terinspirasi ...

Tim UNS hadirkan telur asin rendah sodium untuk penderita hipertensi

Tim Fakultas Pertanian (FP)  Universitas Sebelas Maret (UNS) Surakarta melalui program penelitiannya menghadirkan telur asin rendah sodium ...

Akademisi paparkan manfaat teknologi dongkrak usaha rintisan milenial

Akademisi dari Universitas Nahdlatul Ulama (UNU) Purwokerto Kavadya Syska mengingatkan penerapan teknologi pangan dapat berkontribusi pada ...

Kemenperin dorong industri makanan kembangkan produk dan teknologi

Kementerian Perindustrian mendorong industri makanan dan minuman untuk berinovasi mengembangkan produk sekaligus teknologi untuk menjawab kebutuhan ...

Strategi "pentahelix" diperkuat Forum PRB NTB tanggulangi bencana 2021

Forum Pengurangan Risiko Bencana (PRB) Provinsi Nusa Tenggara Barat kian memperkuat strategi kolaborasi "pentahelix" dalam upaya ...

Agung Nugroho, guru besar termuda ULM miliki 4 paten bidang pertanian

Merengkuh jenjang karier tertinggi di bidang akademik bukanlah cita-cita yang diimpikannya sejak awal. Apalagi pencapaian prestasi gemilang di ...