Tag: tekan covid 19

Panglima TNI apresiasi keberhasilan Riau tekan COVID-19

Panglima TNI Marsekal TNI Hadi Tjahjanto mengapresiasi keberhasilan Gubernur Riau bersama Forum Komunikasi Pimpinan Daerah Riau yang berhasil menekan ...

Dua pencuri motor di Tambora diciduk petugas

Polisi menangkap dua tersangka pencuri sepeda motor, yakni AT (32) dan HA (28) lantaran menjalankan aksi di rumah kawasan Jalan Gang Gerindo V RT ...

Guru di Kudus-Jateng belum vaksinasi lengkap diminta tak mengajar dulu

Bupati Kudus Hartopo mengingatkan kepada semua guru di Kabupaten Kudus, Jawa Tengah, yang belum bersedia melakukan vaksinasi COVID-19 untuk dosis ...

Sebanyak 119 orang sembuh COVID-19 di Denpasar

Tim Gugus Tugas Percepatan Penanganan (GTPP) COVID-19 Kota Denpasar, Bali menyebutkan sebanyak 119 orang sembuh dari 1.979 orang yang masih dalam ...

Pemkab Magetan berencana bangun RS darurat di Lembeyan dan Panekan

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Magetan berencana membangun rumah sakit darurat di wilayah Kecamatan Lembeyan dan Panekan yang merupakan daerah ...

Menperin: Industri operasi penuh wajib pakai aplikasi PeduliLindungi

Menteri Perindustrian (Menperin) Agus Gumiwang Kartasasmita mengeluarkan Surat Edaran Nomor 5 Tahun 2021 dan mewajibkan industri yang telah ...

Satgas Protokol Kesehatan dibentuk seiring pembukaan fasilitas publik

Satuan Tugas Penanganan COVID-19 membentuk Satuan Tugas Protokol Kesehatan 3M Fasilitas Publik seiring dengan mulainya pembukaan fasilitas publik di ...

Penerapan isoter mampu tekan COVID-19 di Bali

ANTARA- Panglima TNI Marsekal TNI Hadi Tjahjanto bersama  Kapolri Jendral Polisi Listyo Sigit Prabowo didampingi Gubernur Bali Wayan Koster ...

Aplikasi PeduliLindungi antara kesehatan dan keamanan data

Aplikasi PeduliLindungi (bisa dikatakan) merupakan ujung tombak aktivitas masyarakat di tengah pandemi Coronavirus Disease (COVID-19), tepatnya pada ...

PPKM level empat berhasil tekan 50 persen kasus COVID-19 di Kepri

Juru Bicara Satgas Penanganan COVID-19 Provinsi Kepulauan Riau (Kepri) Tjetjep Yudiana mengatakan perpanjangan PPKM level empat khususnya di Kota ...

Satgas COVID-19 laporkan 9 dari 10 orang Indonesia gunakan masker

Juru bicara Pemerintah untuk COVID-19 sekaligus Duta Adaptasi Kebiasaan Baru Reisa Broto Asmoro mengatakan menurut laporan Satuan Tugas Penanganan ...

Panglima TNI beri arahan penerapan aplikasi pelacak COVID-19 di Madiun

Panglima TNI Marsekal TNI Hadi Tjahjanto mengunjungi Kodim 0803/Madiun untuk mengevaluasi dan memberikan arahan terkait penerapan Silacak dan Inarisk ...

Ekonom katakan aplikasi Peduli Lindungi perlu dioptimalkan

Ekonom Institute for Development of Economics and Finance (Indef) Nailul Huda menyatakan aplikasi Peduli Lindungi masih perlu banyak pembenahan baik ...

Airlangga: Rekomendasi akademisi penting tangani COVID-19 dan ekonomi

Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto menyampaikan bahwa rekomendasi akademi berkontribusi penting dalam penanganan pandemi ...

Menko Airlangga: Pemerintah pertimbangkan semua aspek atasi COVID-19

Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto mengatakan bahwa pemerintah sangat berhati-hati, menghitung secara cermat, dan ...