Tag: tb haeru rahayu

KKP salurkan kapal pengawas untuk kelompok masyarakat Anambas

Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) menyalurkan bantuan kapal pengawas kepada Kelompok Masyarakat Penggerak Konservasi dalam rangka menjaga ...

Anggota DPR: UU Cipta Kerja jawab kerumitan birokrasi sektor perikanan

Wakil Ketua Komisi IV DPR RI Hasan Aminuddin menyatakan UU Cipta Kerja merupakan jawaban atas kerumitan birokrasi yang terdapat di sektor kelautan ...

KKP apresiasi usaha olah komoditas mangrove jadi batik

Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) mengapresiasi aktivitas yang dilakukan sejumlah kelompok masyarakat di Brebes, Jawa Tengah, yang berusaha ...

Bakamla serahkan penyidikan dua kapal ikan asing ilegal ke KKP

Badan Keamanan Laut (Bakamla) menyerahkan penyidikan terhadap pelaku pencurian ikan dengan memakai dua kapal ikan asing kepada Penyidik Pegawai ...

Wakil Ketua Komisi IV DPR serap aspirasi nelayan Pekalongan

Wakil Ketua Komisi IV DPR RI Hasan Aminuddin bersama pejabat Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) menemui kelompok nelayan Kota Pekalongan, Jawa ...

Antisipasi isu sensitif, Pulau Rangsang di Riau disertifikasi KKP

Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) guna mengantisipasi sejumlah isu sensitif, melakukan sertifikasi Hak Atas Tanah di Pulau Rangsang, Kabupaten ...

KKP tangkap 2 kapal ikan Malaysia yang mencuri ikan dan berupaya kabur

Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) melakukan penangkapan terhadap dua kapal ikan asing yang melakukan pencurian ikan di perairan Indonesia dan ...

KKP usir dua kapal ikan asing ilegal di Laut Natuna Utara

Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) mengusir dua kapal ikan asing ilegal berbendera Vietnam yang sedang melakukan pencurian ikan di kawasan ...

KKP gandeng asosiasi dan LSM dalam pelatihan kebun karang

Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) menggandeng asosiasi dan LSM untuk melatih ratusan warga Bali agar mahir dalam proses pembangunan kebun ...

KKP percepat penyusunan peraturan pelaksana UU Cipta Kerja

Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) mempercepat penyelesaian penyusunan rancangan peraturan pelaksana terkait sektor kelautan dan perikanan yang ...

Warga Rote Ndao serahkan tanah untuk fasilitas pengawasan KKP

Warga di Kabupaten Rote Ndao, pulau Rote, Nusa Tenggara Timur, menyerahkan tanah seluas 110 meter persegi untuk pembangunan fasilitas pengawasan ...

KKP gandeng BPD Bali salurkan upah padat karya terumbu karang

Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) dan Bank Pembangunan Daerah (BPD) Bali menjalin kerja sama untuk menyalurkan dana bagi upah tenaga kerja ...

KKP sidak pastikan ekspor benih lobster sesuai regulasi

Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) melakukan inspeksi mendadak (sidak) di beberapa lokasi penampungan Benih Bening Lobster (BBL) di wilayah ...

Kemarin, 27 kawasan industri baru hingga ekonomi RI siap pulih

Sejumlah informasi penting menghiasi berita ekonomi pada Sabtu (24/10) mulai dari pemerintah mendorong pembangunan 27 kawasan industri baru hingga ...

Indonesia targetkan 10 persen perairan jadi kawasan konservasi 2030

Pemerintah menargetkan 10 persen daerah perairan nasional menjadi kawasan konservasi pada 2030, sehingga Kementerian Kelautan dan Perikanan juga ...