Tag: target kunjungan

Festival Danau Poso kembali masuk dalam Karisma Event Nusantara 2024

Festival Danau Poso yang merupakan salah satu festival yang berasal dari Kabupaten Poso, Sulawesi Tengah kembali masuk dalam daftar Karisma Event ...

Enam kegiatan pariwisata Sumbar masuk KEN 2024

Sebanyak enam kegiatan pariwisata asal Sumatera Barat berhasil lolos kurasi tim Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif RI dan telah diluncurkan ...

Dispar Kepri: Tarif visa kunjungan jangka pendek diusulkan Rp150 ribu

Dinas Pariwisata Provinsi Kepulauan Riau (Kepri) menyampaikan tarif visa kunjungan jangka pendek atau short term visa bagi wisatawan mancanegara ...

Pemkab Badung targetkan penerimaan pajak Rp7,8 triliun pada 2024

Pemerintah Kabupaten Badung, Bali, menargetkan pendapatan asli daerah dari penerimaan pajak dan retribusi di daerah itu mencapai Rp7,8 triliun pada ...

Pemprov Sumbar targetkan 13,5 juta kunjungan wisatawan pada 2024

Pemerintah Provinsi Sumatera Barat menargetkan jumlah kunjungan wisatawan pada 2024 sebanyak 13,5 juta orang meningkat dari target tahun 2022 yang ...

Bandara Hang Nadim Batam terima penerbangan perdana dari China

ANTARA - Bandara Internasional Hang Nadim Batam menerima kedatangan penerbangan perdana dari China, Minggu (21/1). Pada kedatangan perdana rute ...

Jurus merealisasikan target kunjungan wisatawan ke Bumi Gora pada 2024

Pemerintah Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB) pada 2024 menargetkan jumlah kunjungan wisatawan mencapai  2,5 juta orang. Jumlah ini lebih ...

Pemprov NTB targetkan 2,5 juta kunjungan wisatawan di 2024

Pemerintah Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB) menargetkan kunjungan wisatawan Nusantara maupun mancanegara mencapai 2,5 juta per tahun pada 2024 atau ...

Pemkab gelar kegiatan seni dan budaya dongkrak angka kunjungan wisata

Pemerintah Kabupaten Cianjur, Jawa Barat, menggelar kegiatan seni dan budaya bulanan di setiap tempat wisata yang ada di Cianjur sebagai upaya ...

Disparekraf Lampung targetkan kunjungan 17 juta wisatawan pada 2024

Dinas Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Disparekraf) Provinsi Lampung menargetkan kunjungan wisatawan ke daerah itu mencapai 17 juta orang pada ...

UPB Bandara Komodo optimistis target 1 juta penumpang di 2024 tercapai

Kepala Unit Penyelenggara Bandar Udara (UPBU) Komodo Labuan Bajo, Ceppy Triono menyatakan optimistis target 1 juta penumpang di 2024 ...

NTT targetkan 2 juta kunjungan wisatawan selama 2024

Pemerintah Provinsi Nusa Tenggara Timur menargetkan jumlah kunjungan wisatawan ke provinsi berbasis kepulauan itu mencapai 2 juta wisatawan baik ...

GIPI Bali sebut Pilpres tak pengaruhi kunjungan wisman

Gabungan Industri Pariwisata Indonesia (GIPI) Bali menyebutkan Pemilihan Presiden (Pilpres) pada 14 Februari 2024 dipastikan tidak mempengaruhi ...

Penumpang di Bandara SSK II Pekanbaru 2.753.928 orang selama 2023

Arus keberangkatan dan kedatangan penumpang di Bandara Sultan Syarif Kasim (SSK) II Pekanbaru, Riau tercatat sebanyak 2.753.928 orang, terdiri dari ...

GIPI Bali prioritaskan inisiatif pariwisata berkelanjutan 2024

Gabungan Industri Pariwisata Indonesia (GIPI) Bali memprioritaskan inisiatif pariwisata berkelanjutan mengikuti tren yang diproyeksi berkembang dan ...