Tag: tanjung

Kapolres akan temui Kepala Terminal terkait maraknya aksi kriminal

Kapolres Metro Jakarta Utara Kombes Pol Gidion Arif Setyawan menyatakan akan menemui Kepala Terminal Bus Tanjung Priok beserta jajaran terkait ...

Ini kata pengunjung GIIAS 2024 tentang tren motor listrik 

Perkembangan kendaraan berbasis baterai di Indonesia semakin menjamur membuat banyak masyarakat berpikir untuk beralih ke moda transportasi listrik ...

Menhub minta eksportir lakukan aktifitas dari Tj Priok-Patimban

Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi meminta eksportir Indonesia melakukan aktifitas logistiknya dari pelabuhan Tanjung Priok (Jakarta) dan Patimban ...

BI Jambi kembangkan penanaman cabai teknologi infratani di pesantren 

Bank Indonesia (BI) Provinsi Jambi mengembangkan inovasi penanaman cabai melalui program Integrated Farming with Technology Information (Infratani) ...

Kadin Surabaya ajak ratusan pelaku ekonomi hidupkan wisata Kota Lama

Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Surabaya mengajak ratusan pelaku ekonomi, mulai dari pelaku usaha kecil mikro dan menengah (UMKM), pengusaha ...

Kamis, BMKG prakirakan mayoritas wilayah Indonesia tertutup awan

Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) RI memprakirakan mayoritas wilayah Indonesia tertutup awan pada hari Kamis ini. "Di ...

Kemenhub dorong pariwisata Banyuwangi melalui konektivitas antarmoda

Kementerian Perhubungan (Kemenhub) mendorong pariwisata Kabupaten Banyuwangi di Jawa Timur, melalui konektivitas antarmoda, baik darat, laut, udara, ...

Polisi bekuk dua pencuri sepeda motor di Jakarta Utara

Kepolisian Sektor (Polsek) Penjaringan Polres Metro Jakarta Utara membekuk dua pria berinisial AS (28) dan SA (17) terduga pencuri sepeda motor di ...

Pemkot Solok hadirkan objek wisata green park belibis berkonsep taman

Pemerintah Kota (Pemkot) Solok, Sumatera Barat menghadirkan objek wisata Green Park Belibis yang terletak di Ampangkualo, Kelurahan Kampung jawa, ...

Jambi siapkan 59 pos siaga kebakaran hutan dan lahan

Provinsi Jambi menyiapkan 59 pos kebakaran hutan dan lahan (karhutla), yang tersebar pada beberapa kabupaten di wilayah itu. Danrem 042 Garuda ...

Cegah kanker serviks sejak dini dengan imunisasi HPV

Dokter spesialis anak, konsultan infeksi dan penyakit tropis, Ayodhia Pitaloka Pasaribu menyebutkan kanker leher rahim atau kanker serviks dapat ...

Polda Sumut terus dalami kasus PPPK setelah mantan bupati tersangka

Kepolisian Daerah (Polda) Sumatera Utara terus mendalami kasus seleksi penerimaan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK), setelah mantan ...

Bea Cukai dan Polres Tanjung Perak Gagalkan Ekspor Puluhan Kendaraan Ilegal Tujuan Timor Leste

Bea Cukai dan Polres Tanjung Perak gagalkan upaya ekspor kendaraan bermotor yang terlibat dalam pidana penadahan jaringan internasional. Dijelaskan ...

Terminal Tanjung Uban siap jadi trading hub energi di Asia Tenggara

PT Pertamina International Shipping (PIS), Sub-Holding Integrated Marine Logistics (SH IML) PT Pertamina (Persero), menyebutkan ...

Pendapatan Negara di Kaltara naik Rp175 miliar pada semester I-2024

Pendapatan Negara semester I-2024 atau periode Januari-Juni di Provinsi Kalimantan Utara (Kaltara) mengalami kenaikan sebesar Rp175,27 miliar atau ...