Tag: tanjung jabung

Polisi tangkap pasangan kekasih edarkan sabu di Jambi

Sepasang kekasih pelaku tindak pidana penyalahgunaan narkoba, sebagai pengedar sabu-sabu diciduk anggota Satuan Reserse Narkoba Polres Tanjung ...

Jaksa minta waktu atas putusan bebas terdakwa karhutla

Pihak Jaksa Penuntut Umum (JPU) masih minta waktu melakukan dan mengambil sikap upaya hukum selanjutnya atau banding atas keputusan bebas yang ...

Polisi limpahkan pemalsu usia ke Kejati DKI

Penyidik Polres Tanjung Jabung Timur, Jambi melimpahkan tahap kedua tersangka pemalsuan usia terdakwa kasus tawuran Muhammad Suryadi alias Askop ...

Mentan sedih petani Jambi tak dapat bantuan

Menteri Pertanian Andi Amran Sulaiman mengaku sedih ketika menemukan petani di Kabupaten Muarojambi Provinsi Jambi tidak mendapat bantuan benih dari ...

Pembayaran klaim BPJS-TK Jambi mencapai Rp55,6 miliar

Badan Penyelenggara Jaminan Sosial Ketenagakerjaan (BPJS-TK) cabang Jambi menyebutkan, klaim peserta yang telah dibayarkan mencapai Rp55,6 miliar ...

BNPB: korban jembatan roboh Berhala semua selamat

Kepala Pusat Data, Informasi dan Humas Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) Sutopo Purwo Nugroho mengatakan tidak ada korban jiwa dalam ...

Polisi tangkap pembunuh kakak Bupati Tanjung Jabung Barat

Kepolisian Jambi berhasil menangkap dua orang diduga pelaku pembunuhan sadis kakak Bupati Tanjung Jabung Barat, Safrial yang terjadi Rabu (29/6) di ...

Zakat fitrah di Jambi tertinggi Rp35 ribu

Kantor Kementerian Agama (Kemenag) Provinsi Jambi menetapkan nilai zakat fitrah tertinggi pada Ramadhan 1437 Hijriah sebesar Rp35 ribu per orang. ...

Menkominfo minta pemda permudah izin Palapa Ring

Menteri Komunikasi dan Informatika Rudiantara meminta pemerintah daerah membantu mempermudah pengurusan izin Palapa Ring, agar proyek pemerataan ...

BMKG : sebelas hot spot terdeteksi di Jambi

Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika Stasiun Jambi mendeteksi sebelas titik panas (hot spot) di wilayah provinsi itu pada Kamis pukul 16.00 ...

Sebanyak 970 hektare sawah di Jambi diasuransikan

Perseroan Terbatas Asuransi Jasa Indonesia Persero Area Provinsi Jambi mengatakan seluas 970 hektare sawah di daerah itu diasuransikan sehingga jika ...

Batanghari Festival diluncurkan untuk dongkrak wisata Jambi

Menteri Pariwisata Arief Yahya hari ini meluncurkan Batanghari Festival 2016 dan program promosi wisata Jambi untuk mendongkrak kinerja sektor ...

Dua prajurit TNI AD dipecat karena narkoba

Dua prajurit TNI AD di jajaran Korem 042/ Garuda Putih, Jambi, dipecat secara tidak hormat karena tersandung kasus narkoba. "TNI khususnya ...

Dua Lapas Jambi lebihi kapasitas tampung

Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Kemenkumham) menyebutkan, kondisi dua Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) di Provinsi Jambi melebihi kapasitas ...

Menaker ancam pekerja asing pelanggar aturan akan dipulangkan

Menteri Ketenakerjaan (Menaker) Muhammad Hanif Dhakiri menegaskan tenaga kerja asing di Indonesia yang melanggar aturan agar segera dipulangkan saja ...