Tag: tanggap darurat bencana

AirNav: Kenaikan jumlah penerbangan capai 24 persen di libur Natal

Perusahaan Umum Lembaga Penyelenggara Pelayanan Navigasi Penerbangan (Perum LPPNPI) atau AirNav menyebut kenaikan jumlah penerbangan diproyeksikan ...

PMI Cianjur kirim logistik dan relawan ke Sukabumi

Palang Merah Indonesia (PMI) Kabupaten Cianjur, Jawa Barat, mengirimkan bantuan logistik untuk korban gempa bumi di Kabupaten Sukabumi, termasuk ...

Gempa menyebabkan setidaknya 144 rumah rusak di Bogor dan Sukabumi

Gempa bumi dengan magnitudo 4,0 yang terjadi pada Jumat (8/12) dini hari menyebabkan setidaknya 144 rumah rusak di wilayah Kabupaten Bogor dan ...

Bupati Kapuas Hulu minta sekolah terdampak banjir diliburkan sementara

Bupati Kapuas Hulu Kalimantan Barat Fransiskus Diaan meminta agar pihak sekolah meliburkan sementara proses pembelajaran di sekolah apabila terdampak ...

Tirta kahuripan bagikan 8,7 juta liter air bersih selama kekeringan

Perusahaan Umum Daerah (Perumda) Air Minum Tirta Kahuripan mencatat telah membagikan 8,7 juta liter air bersih bersama Pemerintah Kabupaten Bogor, ...

BNPB beri dana siap pakai tangani banjir bandang Humbang Hasundutan

Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) memberikan dukungan dana siap pakai (DSP) berikut logistik dan peralatan untuk menangani banjir bandang ...

PMI Kabupaten Bekasi gelar pelatihan MTDB bentuk relawan tangguh

Organisasi sosial kemanusiaan Palang Merah Indonesia (PMI) Kabupaten Bekasi Jawa Barat menggelar pelatihan Manajemen Tanggap Darurat Bencana ...

Pemerintah usul perpanjangan IDRIP optimalkan ketangguhan bencana

Pemerintah Indonesia dalam hal ini Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) dan Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) mengusulkan ...

BNPB sebut banjir di 15 kecamatan Aceh Tenggara berangsur surut

Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) melaporkan banjir yang terjadi di 15 kecamatan Kabupaten Aceh Tenggara, Aceh, berangsur surut. Kepala ...

Wali Kota Denpasar: Status Darurat Kebakaran TPA Suwung berakhir

Wali Kota Denpasar, Bali, I Gusti Ngurah Jaya Negara secara resmi menetapkan Status Darurat Bencana Kebakaran di Tempat Pembuangan Akhir (TPA) ...

Petugas bongkar sampah di TPA Suwung-Denpasar hingga titik terbawah

Wali Kota Denpasar, Bali, I Gusti Ngurah Jaya Negara mengatakan para petugas pemadam kebakaran melakukan pembongkaran tumpukan sampah di Tempat ...

Pemkot Denpasar upayakan truk sampah masuk TPA Suwung bisa diperbanyak

Pemerintah Kota Denpasar, Bali, mengupayakan agar mulai pekan depan truk pengangkut sampah yang masuk ke Tempat Pembuangan Akhir Suwung jumlahnya ...

Pemkot Denpasar turunkan status Tanggap Darurat Kebakaran TPA Suwung

Pemerintah Kota Denpasar, Bali, menurunkan status Tanggap Darurat Bencana Kebakaran di Tempat Pembuangan Akhir Suwung, menjadi Transisi Darurat ke ...

Kabupaten Kupang prioritaskan perbaikan sekolah rusak akibat gempa

Penjabat Gubernur Provinsi Nusa Tenggara Timur Ayodhia Kalake mengatakan fasilitas umum seperti sekolah yang rusak akibat gempa bumi di Kabupaten ...

Pemkot Ambon salurkan bantuan tanggap darurat kebakaran Gudang Arang

Pemerintah Kota (Pemkot) Ambon menyalurkan bantuan tanggap darurat bagi korban kebakaran di kawasan Gudang Arang, Kelurahan Benteng Kota ...