Tag: tahun baru 2022

Operasi Lilin Jaya batasi jam operasional tempat hiburan pukul 22.00

Operasi gabungan bersandi Lilin Jaya 2021 yang digelar oleh Polda Metro Jaya bersama Kodam Jaya dan Pemprov DKI Jakarta pada 24 Desember 2021-2 ...

Ketua DPD RI minta Pemprov Jatim siapkan skema hadapi Natal-tahun baru

Ketua DPD RI, AA LaNyalla Mahmud Mattalitti, meminta Pemerintah Provinsi Jawa Timur menyiapkan skema menghadapi libur Natal 2021 dan Tahun Baru 2022 ...

KPAI minta orang tua waspadai Omicron jelang libur akhir tahun

Kadivwasmonev Komisi Perlindungan Anak Indonesia (KPAI) Jasra Putra meminta para orang tua agar mewaspadai varian baru COVID-19, Omicron, menjelang ...

790 petugas gabungan amankan Natal dan Tahun Baru di Jakarta Timur

Sebanyak 790 petugas gabungan dari unsur TNI dan Polri, pemerintah kota, masyarakat hingga ormas mengamankan Natal 2021 dan Tahun Baru 2022 di ...

Pemprov NTB siapkan SE pembatasan kegiatan selama Natal dan Tahun Baru

Pemerintah Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB) menyiapkan Surat Edaran (SE) Gubernur terkait pembatasan kegiatan selama Natal dan Tahun Baru ...

Kerumunan Natal-Tahun Baru dibatasi maksimal 50 orang

Pemerintah membatasi aktivitas berkerumun maksimal 50 orang dalam satu ruang publik untuk meminimalisasi dampak penularan COVID-19 selama perayaan ...

XL Axiata pastikan kesiapan jaringan pada akhir tahun

PT XL Axiata Tbk (XL Axiata) memastikan kesiapan jaringan saat Natal 2021 dan Tahun Baru 2022 mengingat akan ada peningkatan trafik semua layanan ...

Menko PMK: Natal-Tahun Baru momentum tegakan disiplin PeduliLindungi

Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan Muhadjir Effendy mengemukakan perayaan Natal dan Tahun Baru menjadi momentum untuk ...

Kemenhub atur perjalanan orang dari hulu-hilir pada libur akhir tahun

Kementerian Perhubungan (Kemenhub) terus mengupayakan untuk mengatur perjalanan orang dengan moda transportasi secara menyeluruh dari hulu ke hilir ...

Pemerintah terapkan penegakan hukum cegah gelombang ketiga pandemi

Pemerintah menerapkan sejumlah kebijakan penegakan hukum dalam upaya mencegah gelombang ketiga pandemi COVID-19 sebelum dan sesudah periode Natal dan ...

BIN Jateng targetkan 19 ribu dosis vaksinasi di 12 kabupaten

Badan Intelijen Negara Daerah Jawa Tengah menargetkan sebanyak 19 ribu dosis dalam kegiatan vaksinasi massal yang dilaksanakan di 12 kabupaten di ...

Kemendikbudristek tayangkan FMTI secara daring isi libur Natal

Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi (Kemendikbudristek) melalui Direktorat Jenderal Kebudayaan menayangkan Festival Musik Tradisi ...

Pemprov DKI dukung "malam bebas kerumunan" pada malam tahun baru 2022

Pemprov DKI Jakarta mendukung rencana Polda Metro Jaya menerapkan malam bebas kerumunan ("crowd free night") di sejumlah titik di Jakarta ...

Menparekraf ke bandara pantau penerapan prokes

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Salahuddin Uno belum lama ini meninjau Bandara Internasional Soekarno Hatta di Tangerang, Banten ...

PLN siagakan 48.179 personel saat Natal dan Tahun Baru

PT PLN (Persero) menyiagakan 48.179 personel untuk memastikan layanan listrik tetap andal, termasuk antisipasi adanya sejumlah kendala teknis selama ...