Tag: taekwondo indonesia

KONI Pusat apresiasi upaya PBTI tingkatkan kualitas wasit

Ketua Umum Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Pusat, Letjen TNI Purn. Marciano Norman mengapresiasi upaya dari Pengurus Besar Taekwondo ...

KONI Pusat memperkuat kerja sama dengan organisasi taekwondo Korea

Ketua Umum Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Pusat Marciano Norman menerima kunjungan kehormatan dari organisasi The Asian Taekwondo Union ...

Sonjaya tumbang di semifinal Kasad Asia Open WT G2 

Atlet taekwondo tuan rumah Dhiva Rahmani Sonjaya harus menelan kekalahan di babak semifinal Senior Kyorugi kelas 58 kilogram putra pada ...

Menpora targetkan taekwondo lolos Olimpiade Los Angeles 2028

Menteri Pemuda dan Olahraga Dito Ariotedjo menargetkan cabang olahraga taekwondo lolos Olimpiade Los Angeles 2028 di Amerika Serikat. "Ke ...

Menpora ingin Kasad Asia Open WT G2 menjadi kualifikasi Olimpiade

Menteri Pemuda dan Olahraga (Kemenpora) Dito Arirotejo berharap kejuaraan internasional Kasad 6th di Asian Taekwondo Open Championship 2024 sebagai ...

450 atlet taekwondo dari 21 negara berlaga di Kasad Asia Open WT G2

Sedikitnya 450 atlet dari 21 negara berlaga di kejuaraan internasional Kasad 6th di Asian Taekwondo Open Championship yang digelar di Sport Center ...

Pelatih meminta pelatnas para-taekwondo setelah Peparnas 2024 selesai

Pelatih tim para-taekwondo Provinsi Sumatera Utara Bibi Wijaya mengharapkan adanya pemusatan pelatihan nasional atlet para-taekwondo setelah Pekan ...

Kilau emas taekwondo yang akhiri keredupan dua dekade

Lima musim mengikuti Pekan Olahraga Nasional di cabang olahraga taekwondo, Pengprov Taekwondo Indonesia (TI) Banten kerap menelan pil pahit karena ...

Taekwondo Jatim jaring atlet untuk Porprov 2025

ANTARA - Bersama KONI Jawa Timur Pengurus Provinsi Taekwondo Indonesia menggelar kejuaraan tingkat provinsi (Kejurprov) antar pelajar dan antar ...

Jateng evaluasi-rancang strategi usai posisi kedua taekwondo PON XXI

Sekum Pengprov Taekwondo Indonesia Jawa Tengah (TI Jateng) Effendi Hari mengatakan, pihaknya bakal mengevaluasi dan merancang strategi seusai ...

Arya Danu Susilo taekwondoin putra terbaik PON 2024

Arya Danu Susilo dari Banten dinobatkan sebagai taekwondoin putra terbaik Pekan Olahraga Nasional (PON) Aceh-Sumatera Utara ...

Ketum PBTI: Ada peningkatan provinsi peraih medali emas di PON XXI

Ketua Umum Pengurus Besar Taekwondo Indonesia (PBTI) Letjen TNI Richard Tampubolon mengatakan bahwa ada peningkatan jumlah provinsi penerima medali ...

Ketua KONI sebut talenta muda taekwondo bermunculan di PON Aceh-Sumut

ANTARA - Ketua Umum Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Marciano Norman saat menghadiri penutupan pertandingan taekwondo PON 21 Aceh-Sumatera ...

KONI ingin pembinaan taekwondo dikawal hingga lolos kualifikasi Olimpiade

Ketua Umum Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Marciano Norman berharap cabang olahraga taekwondo terus dikawal dengan pembinaan dan ...

Adam Yazid prajurit TNI "hattrick" medali emas taekwondo PON

Atlet taekwondo perwakilan Provinsi Jawa Barat (Jabar) Sertu Adam Yazid Ferdiansyah yang juga berprofesi sebagai prajurit TNI berhasil ...