Tag: tabanan

Pertamina sediakan 54 SPBU siaga di Bali antisipasi mudik Lebaran

PT Pertamina Patra Niaga menyediakan 54 stasiun pengisian bahan bakar umum (SPBU) siaga di Bali untuk mengantisipasi lonjakan kebutuhan bahan bakar ...

Pengamat: Jatiluwih dapat kesempatan emas dari kunjungan delegasi World Water Forum

Pengamat ekonomi dan pariwisata Trisno Nugroho berpandangan kehadiran delegasi World Water Forum ke Desa Jatiluwih di Kabupaten Tabanan, Bali, ...

BMKG prakirakan curah hujan menurun di Bali mulai pertengahan April

Balai Besar Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BBMKG) Wilayah III Denpasar memetakan curah hujan khususnya di wilayah pesisir Bali mulai ...

Indonesia optimistis World Water Forum Ke-10 lahirkan konsensus politik atasi krisis

Pemerintah Indonesia melalui Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika optimistis event Forum Air Dunia (World Water Forum/WWF) Ke-10, yang ...

Bulog Bali yakini 4.500 ton beras SPHP cukup sampai Lebaran

BUMN bidang logistik pangan Bulog di Bali meyakini stok beras SPHP mereka yang sebanyak 4.500 ton cukup untuk kebutuhan masyarakat hingga puncak Hari ...

Tanah Lot dan Ulun Danu Beratan ramai dikunjungi wisatawan

Destinasi wisata Tanah Lot dan Ulun Danu Beratan, Bedugul di Kabupaten Tabanan, Bali ramai dikunjungi wisatawan pada periode liburan sehari ...

RI bawa misi air sebagai sumber kesejahteraan dalam World Water Forum 2024 Bali

Indonesia mengangkat misi untuk menjadikan air sebagai sumber kesejahteraan dalam Forum Air Sedunia (World Water Forum/WWF), yang akan ...

World Water Forum 2024 Bali akan hadirkan upacara Melukat

Forum Air Sedunia (World Water Forum/WWF) akan menghadirkan salah satu ritual masyarakat Bali, yakni upacara penyucian air atau yang biasa disebut ...

DJPb sebut pencairan THR ASN pusat di Bali capai 90 persen 

Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Perbendaharaan (DJPb) Kementerian Keuangan Provinsi Bali mencatat realisasi pencairan Tunjangan Hari Raya (THR) ...

Indonesia buka Museum Air di Tabanan saat World Water Forum 2024 Bali

Pemerintah Indonesia segera membuka Museum Air pertamanya di Kabupaten Tabanan, ketika Bali menjadi tuan rumah Forum Air Sedunia (World Water ...

KPU Denpasar bantah kelebihan surat suara seperti gugatan paslon 3

Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Denpasar, Bali, membantah adanya kelebihan surat suara di salah satu tempat pemungutan suara (TPS) seperti yang ...

Dispar Bali rancang sidak pungutan wisman di DTW dua lokasi sebulan

Kepala Dinas Pariwisata (Dispar) Bali Tjok Bagus Pemayun mengatakan inspeksi mendadak (sidak) terhadap pembayaran pungutan wisatawan mancanegara ...

Pemprov Bali lantik ratusan Tagana, optimalkan bantu daerah rawan

Pemerintah Provinsi (Pemprov) Bali melantik  Taruna Siaga Bencana (Tagana) yang saat ini jumlahnya mencapai 595 orang dan dioptimalkan untuk ...

DLHK Bali: Uang pungutan wisman buat kelola sampah TPS3R

Dinas Lingkungan Hidup dan Kehutanan (DLHK) Bali mengatakan saat ini sedang merancang biaya operasional di Tempat Pengolahan Sampah Reduce Reuse ...

Bali bersiap kemarau, BMKG: Optimalkan penampung air sisa musim hujan

Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) menganjurkan masyarakat dan instansi terkait lainnya untuk mengoptimalisasi penampungan air guna ...