Tag: surat presiden joko widodo

DPR: penunjukkan Tito isyarat percepat reformasi kepolisian

Wakil Ketua DPR, Fahri Hamzah menilai penunjukkan Komjen Pol Tito Karnavian sebagai calon tunggal Kapolri oleh Presiden Joko Widodo merupakan ...

PPP dalami visi-misi Tito di uji kelayakan

Sekretaris Jenderal PPP, Arsul Sani, mengatakan partainya akan mendalami visi-misi calon Kapolri Komjen Pol Tito Karnavian dalam uji kelayakan dan ...

IPW : Tito terlalu junior untuk jadi Kapolri

LSM Indonesia Police Watch (IPW) menilai penunjukan Komjen Pol Tito Karnavian sebagai calon tunggal Kapolri akan berdampak kurang baik bagi sistem ...

Tito Karnavian bisa naikkan kepercayaan rakyat kepada polisi

Pengamat kepolisian Bambang Widodo Umar meniliai terpilihnya Komjen Polisi Tito Karnavian sebagai calon tunggal Kapolri oleh Presiden Joko Widodo ...

DPR sudah terima surat Presiden soal calon Kapolri

DPR sudah menerima surat Presiden Joko Widodo tentang pengajuan Komjen Pol Tito Karnavian sebagai calon Kepala Polri untuk menggantikan Jenderal ...

Luhut: diperlukan utusan khusus untuk Pasifik Selatan

Menko Polhukam Luhut Binsar Pandjaitan memandang perlu utusan khusus untuk kawasan Pasifik Selatan sebagai bagian dari upaya Indonesia memperkuat ...

Menkopolhukam tiba di Fiji

Menko Polhukam Luhut Binsar Pandjaitan dan rombongan delegasi RI yang menumpang pesawat Boeing 737-400 TNI-AU tiba di Suva, Ibu Kota Republik Fiji, ...

Luhut: Indonesia perkuat hubungan dengan Pasifik Selatan

Indonesia berkomitmen memperkuat hubungan bilateralya dengan negara-negara di kawasan Pasifik Selatan, termasuk dengan Papua Nugini dan Republik ...

Polisi segera panggil anggota DPR, Ivan Haz terkait penganiayaan PRT

Penyidik Polda Metro Jaya segera memanggil anggota DPR RI Fanny Safriansyah alias Ivan Haz (IH) terkait dugaan tindak penganiayaan terhadap asisten ...

Menlu bertolak ke Iran dan Saudi sampaikan surat Presiden

Menteri Luar Negeri Retno Marsudi akan bertolak ke Timur Tengah untuk menyampaikan surat resmi dari Presiden Joko Widodo kepada Presiden Iran dan ...

Johan Budi tak resah uji Capim KPK ditunda DPR

Plt Wakil Ketua KPK Johan Budi yang juga calon pimpinan KPK tidak resah meski Komisi III menunda uji kepatutan dan kelayakan di DPR."Tidak resah ...

DPR berencana uji kelayakan calon kepala BIN pekan depan

Ketua Komisi I DPR Mahfudz Siddiq mengatakan uji kelayakan dan kepatutan calon Kepala Badan Intelijen Negara (BIN) bisa dilakukan antara tanggal 23 ...

Presiden jelaskan dua keputusan pemerintah dari Solo

Presiden Joko Widodo menjelaskan sejumlah keputusan pemerintah di tengah kesibukan pelaksanaan rangkaian acara pernikahan putra sulungnya, Gibran ...

Moeldoko enggan komentari pilihan Jokowi soal panglima baru

Panglima TNI Jenderal Moeldoko enggan mengomentari surat Presiden Joko Widodo kepada DPR soal panglima baru TNI yang berisi penunjukkan Staf TNI AD ...

Rapat paripurna DPR setujui Badrodin jadi Kapolri

Rapat Paripurna DPR RI menyetujui Komjen Pol Badrodin Haiti sebagai Kepala Kepolisian RI setelah melalui proses uji kelayakan dan kepatutan di DPR ...