Tag: surat edaran satgas

KAI : Tarif rapid test antigen di stasiun turun menjadi Rp85.000

Tarif rapid test antigen di stasiun yang ditujukan untuk calon penumpang kereta api akan diturunkan dari Rp105.000 menjadi Rp85.000 yang akan mulai ...

Mulai 1 April, hasil tes GeNose untuk naik KA berlaku 1X24 jam

Masyarakat pengguna transportasi kereta api jarak jauh mulai 1 April 2021, harus memiliki persyaratan hasil negatif tes GeNose C19 yang berlaku dalam ...

KAI buka layanan pemeriksaan GeNose C19 di Stasiun Kutoarjo

PT Kereta Api Indonesia (Persero) membuka layanan pemeriksaan GeNose C19 bagi calon penumpang kereta api di Stasiun Kutoarjo, Kabupaten ...

KAI Cirebon perketat prokes bagi calon penumpang pada libur nasional

PT Kereta Api Indonesia (KAI) Daop 3 Cirebon, Jawa Barat, memperketat protokol kesehatan (prokes) bagi calon penumpang pada libur nasional, dengan ...

Stasiun Purwokerto layani pemeriksaan GeNose C19 bagi calon penumpang

Perseroan Terbatas Kereta Api Indonesia (Persero) bekerja sama dengan Rajawali Nusindo dan Universitas Gadjah Mada (UGM) Yogyakarta menyediakan ...

Kemarin, vaksin COVID bagi guru PAUD hingga perbaikan tanggul Citarum

Berikut sejumlah berita humaniora kemarin (24/2) yang menarik perhatian pembaca dan layak untuk dibaca pagi ini diantaranya prioritas vaksin COVID-19 ...

WNA-WNI yang datang ke Indonesia wajib karantina lima hari

Kementerian Kesehatan menegaskan bahwa warga negara asing (WNA) yang datang ke Indonesia maupun warga negara Indonesia (WNI) yang melakukan ...

AP I Bandara YIA: Sarana pendukung siap sambut WNA

PT Angkasa Pura I Bandara Internasional Yogyakarta di Kabupaten Kulon Progo, Daerah Istimewa Yogyakarta, memastikan sarana pendukung sudah siap ...

KAI jalankan hingga 25 KA jarak jauh per hari antisipasi libur panjang

PT Kereta Api Indonesia Daerah Operasi 1 Jakarta menjalankan hingga 25 kereta api jarak jauh yang berangkat dari Stasiun Gambir dan Stasiun Pasar ...

Pemerintah perketat protokol kesehatan WNA yang masuk Indonesia

Pemerintah RI saat ini memperketat pelaksanaan protokol kesehatan bagi pelaku perjalanan internasional atau warga negara asing (WNA) yang hendak ...

KAI tetap berlakukan tes cepat antigen dan GeNose untuk penumpang KA

PT Kereta Api Indonesia (Persero) tetap memberlakukan tes cepat antigen dan deteksi dini COVID-19 GeNose sebagai salah satu persyaratan bagi calon ...

Satgas COVID-19 tes usap penumpang angkutan laut Jakarta-Pontianak

Satuan tugas (Satgas) percepatan penanganan COVID-19 Provinsi Kalimantan Barat, Senin, menggelar razia dan melakukan tes usap antigen terhadap ...

Kemenhub perpanjang prokes perjalanan dalam dan luar negeri

Kementerian Perhubungan (Kemenhub) menerbitkan SE Petunjuk Pelaksanaan (Juklak) Perjalanan Orang untuk moda transportasi dalam negeri dan ...

Pelarangan WNA masuk Indonesia diperpanjang hingga 25 Januari 2021

Satuan Tugas Penanganan COVID-19 memperpanjang dan memperbarui aturan bagi warga negara asing (WNA) dan warga negara Indonesia (WNI) yang baru tiba ...

Terminal Kalideres sedia posko tes usap antigen gratis dukung PPKM

Terminal Bus Kalideres Jakarta Barat menyediakan posko tes cepat antigen gratis untuk mendukung kebijakan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat ...