Tag: sukoharjo

KPU: Ada dua alternatif jika calon tunggal tumbang pada Pilkada 2024

Ketua Divisi Teknis KPU RI Idham Holik mengatakan ketika calon tunggal kalah maka sesuai ketentuan Pasal 54 D ayat 3 ada Pilkada ulang yang dapat ...

Bawaslu Jateng telusuri ASN tidak netral hadir saat pendaftaran paslon

Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Jawa Tengah(Jateng) menelusuri dugaan ketidaknetralan kepala desa (kades) dan aparatur sipil negara(ASN) dengan ...

KPU: Calon tunggal perlu dapat suara 50 persen lebih untuk terpilih

Anggota KPU RI Idham Holik menyebut pasangan calon tunggal yang nantinya bertarung melawan kotak kosong dalam Pilkada 2024 harus memperoleh suara 50 ...

KPU fasilitasi pemilih yang ingin pilih kotak kosong di surat suara

Anggota KPU RI Idham Holik menyampaikan KPU tetap memfasilitasi hak pemilih untuk tidak memilih calon tunggal, dan memilih kotak kosong atau yang ...

Daop 6 Yogyakarta tutup dua perlintasan di Kulon Progo-Sukoharjo

Daop 6 Yogyakarta menutup dua perlintasan sebidang di Kabupaten Kulon Progo, Daerah Istimewa Yogyakarta, dan Sukoharjo (Jawa Tengah) demi keselamatan ...

Bea Cukai Surakarta dan Pemkab Karanganyar Musnahkan Rokok Ilegal Hasil Penindakan Bersama

Bea Cukai Surakarta bersama Pemerintah Kabupaten Karanganyar dan Forum Komunikasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) gelar pemusnahan barang yang menjadi ...

Gempa Gunungkidul terasa hingga di Solo dan sekitarnya

Gempa yang terjadi di 95 km barat daya Gunungkidul, DIY, dengan kedalaman 30 km, pukul 19.57 WIB, Senin malam, terasa hingga Solo dan beberapa daerah ...

Pemkab Gunungkidul bangun shelter pengungsi bencana longsor Candirejo

Pemerintah Kabupaten Gunungkidul, Daerah Istimewa Yogyakarta, membangun shelter pengungsi bencana tanah longsor di Kalurahan Candirejo, karena ...

PDI Perjuangan umumkan 163 bakal calon bupati/wali kota di 78 daerah

DPP PDI Perjuangan resmi mengumumkan 163 nama bakal calon bupati dan bakal calon wakil bupati serta bakal calon wali kota dan bakal calon wakil wali ...

Gibran enggan tanggapi soal polemik Partai Golkar

Wakil Presiden terpilih Gibran Rakabuming Raka enggan menanggapi soal polemik yang terjadi di internal Partai Golkar. Ditemui pada acara Konimex ...

Kepesertaan BPJS Kesehatan di Surakarta hampir 100 persen

Kepesertaan program Jaminan Kesehatan Nasional (JKN) di bawah wilayah kerja BPJS Kesehatan Cabang Surakarta hingga saat ini hampir mencapai 100 ...

Makassar dan Gowa jadi percontohan program USAID Selaras

Kota Makassar dan Kabupaten Gowa menjadi percontohan program USAID Selaras (Sustainable Municipal Solid Waste Management and Partnership) di Sulawesi ...

1.310 mahasiswa Muhammadiyah ikut tekan stunting melalui KKNMAs 

Sebanyak 1.310 mahasiswa dari sejumlah perguruan tinggi ikut terlibat dalam menekan angka stunting di dalam negeri melalui kegiatan Kuliah Kerja ...

Upaya produsen air minum jaga kemurnian air dari hulu hingga hilir

Bagi produsen air minum dalam kemasan (AMDK), menjaga kemurnian air bukan hanya tentang kualitas produk, tetapi juga tanggung jawab terhadap ...

Kadin Surakarta dan UNS rumuskan peta jalan aglomerasi Solo Raya

Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Surakarta dan Universitas Sebelas Maret (UNS) merumuskan peta jalan konsep aglomerasi (pemusatan aktivitas ...