Tag: sukarela

MedcoEnergi ungkap empat strategi bisnis keberlanjutannya di COP28

PT Medco Energi Internasional Tbk (MedcoEnergi) menyampaikan empat aksi dan strateginya dalam upaya menghadapi perubahan iklim dalam acara United ...

Pendanaan portofolio hijau BTPN sampai Juni 2023 capai Rp14,17 triliun

Bank BTPN mengungkapkan bahwa perbankan tersebut telah memperluas peluang bagi pendanaan portofolio hijau sebagai jawaban atas tren global yang lebih ...

Minyak melonjak, OPEC+ mungkin perpanjang pemangkasan produksi

Harga minyak melonjak pada akhir perdagangan Selasa (Rabu pagi WIB) dipicu kemungkinan OPEC+ memperpanjang pemangkasan produksi, penurunan produksi ...

GM Korea, Kia, Porsche tarik 15.000 mobil karena suku cadang rusak

GM Korea Co. dan dua pembuat mobil lainnya akan menarik kembali lebih dari 15.000 kendaraan di Korea Selatan karena komponen yang rusak, kata ...

DJP Sulselbartra: Penerimaan pajak per Oktober capai Rp14,14 triliun

Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Pajak (DJP) Kementerian Keuangan Sulawesi Selatan, Barat, dan Tenggara (Sulselbartra) mencatat realisasi ...

Kemenkes Gaza kembali buka layanan dialisis di RS Al Shifa

Kementerian Kesehatan di Gaza mengaku berhasil membuka kembali instalasi dialisis di Rumah Sakit Al Shifa kendati terjadi kerusakan parah akibat ...

Menlu China, Korsel, Jepang sepakati percepat persiapan KTT Trilateral

Menteri luar negeri (menlu) dari China, Korea Selatan (Korsel), dan Jepang menyepakati untuk mempercepat persiapan Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) ...

Gubernur Jatim berangkatkan 81 truk bantuan kemanusiaan ke Palestina 

Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa bersama pejabat Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) setempat memberangkatkan sebanyak 81 truk ...

Anies: Tim Hukum Nasional AMIN bentuk tanggung jawab kepada rakyat

Capres nomor urut 1 Anies Baswedan mengatakan pembentukan Tim Hukum Nasional Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar (THN AMIN) bukan hanya ...

Pemuda Palestina sukarela bersihkan RS Al-Shifa agar dapat beroperasi

Sejumlah pemuda Palestina memulai kegiatan sukarela membersihkan Komplek Medis Al-Shifa pada Minggu di Kota Gaza bagian barat agar rumah sakit (RS) ...

Nyanyian Yosi dari Sentani yang mengajarkan baca-tulis anak usia dini

Rabu sore, kala itu di Kampung Ayapo, Distrik Sentani, anak-anak asyik bermain di dekat Gereja Kristen Elim. Ditemani suara ombak yang berdebur di ...

Pangeran Edward beri penghargaan Internasional Duke of Edinburgh

Duke of Edinburgh Pangeran Edward (kanan) memberikan Penghargaan medali emas Internasional Duke of Edinburgh kepada Fatimah Rahmah di British School ...

Sri Mulyani optimistis penerimaan pajak capai target Rp1.818 triliun

Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani optimistis penerimaan pajak 2023 mencapai target terbaru sebesar Rp1.818,24 triliun lantaran per Oktober 2023 ...

Kurikulum Merdeka dukung anak kenali minat dan bakat sejak dini

Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek) terus memperkuat kebijakan Merdeka Belajar untuk mendukung anak ...

Bawaslu Kabupaten Kupang tertibkan ratusan APK melanggar aturan

Badan Pengawas Pemilihan Umum(Bawaslu) Kabupaten Kupang, Provinsi Nusa Tenggara Timur melakukan penertiban terhadap lebih dari 100 alat peraga ...