Tag: stasiun juanda

Polda Metro olah TKP tabrakan KRL di Juanda

Aparat gabungan Polda Metro Jaya dan Polres Metro Jakarta Pusat melakukan olah tempat kejadian perkara (TKP) untuk menyelidiki penyebab tabrakan ...

Tabrakan KRL Juanda karena kelalaian manusia

Direktur Utama PT Kereta Api Commuter Jabodetabek (KCJ) Muhammad Nur Fadhila menyatakan tabrakan dua KRL di Stasiun Juanda pada Rabu (23/9) sore ...

Polisi: 36 korban tabrakan kereta dirawat di rumah sakit

Pejabat Kepolisian Daerah Metropolitan Jakarta Raya (Polda Metro Jaya) menyatakan 36 korban tabrakan kereta rel listrik (KRL) di perlintasan rel ...

KRL Jakarta-Bogor sudah beroperasi normal

Kereta rel listrik (KRL) tujuan Jakarta-Bogor dan Jakarta-Bekasi sudah beroperasi normal pukul 06.20 WIB usai evakuasi kecelakaan dua KRL di Stasiun ...

KJC: demi penumpang, masinis tidak selamatkan diri

Masinis KRL 1156 tujuan Jakarta Kota - Bogor, yang menabrak KRL 1154 dengan tujuan sama di jalur dua Stasiun Juanda, Jakarta, Rabu sore, memilih ...

Legislator: Perlu penambahan jalur kereta Commuter Jakarta

Anggota Komisi V DPR RI, Mohamad Toha mengatakan, perlu penambahan jalur kereta untuk commuter line guna menghindari terjadinya ...

KCJ jamin KRL kembali normal Kamis

Direktur Utama PT Kereta Api Commuter Jabodetabek Muhammad Fadhil menjamin operasi kereta commuter line kembali normal Kamis (24/9) karena evakuasi ...

Ratusan pekerja dikerahkan evakuasi KRL Juanda

Ratusan pekerja dari berbagai dipo kereta api dikerahkan untuk mengevakuasi KRL di peron Jakarta-Bogor Stasiun Juanda usai kecelakaan dua KRL 1154 ...

Masinis KRL luka berat di pergelangan kaki

Direktur Utama PT KAI Edi Sukmoro mengatakan keadaan terkini masinis KA 1156, Gustian, mengalami luka berat di pergelangan kaki dan dalam perawatan ...

Komisi V DPR minta KNKT selidiki tabrakan KRL

‎ Komisi V DPR RI prihatin dan menyesalkan terjadinya musibah tabrakan dua kereta commuter line di Stasiun Juanda yang menyebabkan puluhan ...

Kereta dari Stasiun Bogor hanya sampai Manggarai

Perjalanan kereta api commuter line dari Stasiun Besar Bogor, Rabu malam, hanya dapat melayani hingga Stasiun Manggarai dan Stasiun Pasar Minggu, ...

Anggota DPR: Kecepatan rendah saja kecelakaan, apalagi super cepat

Anggota Komisi V DPR, Umar Arsal, menyatakan, dengan kecepatan kereta api yang ada sekarang ini, sudah sering terjadi kecelakaan. “Dengan ...

Polda Metro tunggu penyelidikan KNKT soal kecelakaan KRL

Kapolda Metro Jaya Irjen Pol Tito Karnavian menyatakan pihaknya akan menunggu hasil penyelidikan Komite Nasional Kecelakaan Transportasi (KNKT) ...

Tabrakan commuter akibatkan 38 korban luka

PT KAI Commuter Jabodetabek (KCJ) mengumumkan data 38 korban luka kecelakaan KRL jurusan Jakarta-Bogor di Stasiun Juanda, Jakarta, Rabu, yang ...

Tidak ada korban jiwa dalam kecelakaan KRL

Dirut KAI Commuter JABODETABEK, Muhammad Nurul Fadilla, mengungkapkan tidak ada korban jiwa dalam kecelakaan KRL, Rabu sore. "Syukur tidak ada ...