Tag: stabilisasi pasokan dan harga pangan

Wamendag pastikan ketersediaan beras dengan harga terjangkau di Manado

Wakil Menteri Perdagangan (Wamendag) Jerry Sambuaga memastikan ketersediaan beras dengan harga terjangkau di Kota Manado, Provinsi Sulawesi Utara ...

Bulog tinjau persiapan panen di Blora-Grobogan untuk pasokan pangan

Direktur Utama Perum Bulog Bayu Krisnamurthi meninjau kesiapan panen di daerah Kabupaten Blora dan Grobogan di Jawa Tengah guna memastikan pasokan ...

Gerakan Pangan Murah di Gianyar untuk stabilkan stok dan harga pangan

Menjelang Hari Raya Galungan dan Kuningan serta Nyepi, Badan Pangan Nasional (Bapanas) bersama Pemerintah Kabupaten Gianyar menggelar Gerakan Pangan ...

Pemkab Buleleng gelar pasar murah tekan harga pangan jelang Galungan

Pemerintah Kabupaten Buleleng, Bali, menggelar pasar murah sebagai upaya menekan harga komoditas pangan menjelang Hari Suci Galungan pada 28 ...

Pemkot Bogor dan Bulog pastikan ketersediaan beras aman

Pemerintah Kota (Pemkot) Bogor dan Bulog cabang Bogor, Jawa Barat, memastikan ketersediaan beras di wilayahnya aman. Wakil Wali Kota Bogor Dedie ...

Kendalikan harga beras, Pemkab Cilacap optimalkan gerakan pangan murah

Pemerintah Kabupaten Cilacap, Jawa Tengah, melalui Dinas Ketahanan Pangan, mengoptimalkan gerakan pangan murah (GPM) sebagai upaya mengendalikan ...

Bapanas imbau masyarakat tak panik lakukan pembelian beras berlebihan

Kepala Badan Pangan Nasional (Bapanas) Arief Prasetyo Adi mengimbau masyarakat agar tidak terpengaruh oleh kecenderungan panic buying, terutama dalam ...

Pemerintah lalukan intervensi pasar seimbangkan harga pangan

Kepala Badan Nasional Arief Prasetyo Adi mengatakan pemerintah akan terus melakukan intervensi pasar guna menyeimbangkan harga pangan di ...

Kenaikan harga beras diprediksi terjadi hingga Maret 2024

Koperasi Pasar Induk Beras Cipinang (PIBC) memprediksi kenaikan harga beras yang terjadi saat ini di pasaran, akan terus terjadi hingga Maret ...

Bulog Sumut percepat penyaluran beras SPHP demi tekan harga

Perum Bulog Kanwil Sumatera Utara mempercepat penyaluran beras Stabilisasi Pasokan dan Harga Pangan (SPHP) ke mitra dan kegiatan pasar murah di ...

Bulog Kaltim-Kaltara jamin keterjangkauan harga beras melalui RPK

Pimpinan Wilayah Perum Bulog Kanwil Kalimantan Timur dan Kalimantan Utara Mersi Windrayani menjamin ketersediaan, keterjangkauan, dan stabilisasi ...

Pj Gubernur Jabar pastikan harga beras di pasar murah di bawah HET

Penjabat (Pj) Gubernur Jawa Barat (Jabar) Bey Triadi Machmudin memastikan beras, yang disediakan dalam program pasar murah selalu dijual di bawah ...

Bulog Banyumas kebut penyaluran bantuan pangan alokasi bulan Februari

Perum Bulog Cabang Banyumas berupaya mengebut penyaluran bantuan pangan alokasi Februari 2024 yang sempat dihentikan sementara waktu menjelang Pemilu ...

DKI buka program Bulog SIAGA untuk jaga ketersediaan pangan

Pemerintah Provinsi DKI Jakarta bersama Perum Bulog membuka program Bulog SIAGA (AkSI Amankan harGA) untuk menjaga ketersediaan pangan di Ibu Kota ...

Stok beras cukup, Wali Kota Semarang: Belum perlu operasi pasar

Wali Kota Semarang, Jawa Tengah, Hevearita Gunaryanti Rahayu menilai sejauh ini di wilayahnya belum memerlukan langkah operasi pasar menyikapi ...