Tag: spot

Rupiah meningkat dipengaruhi data ADP AS lebih lemah dari ekspektasi

Nilai tukar rupiah terhadap dolar AS pada akhir perdagangan Kamis meningkat dipengaruhi data tenaga kerja Automatic Data Processing (ADP) Amerika ...

"Topp Jirayut" bahas tiga tantangan aset digital di World Economic Forum 2024

Bitkub Capital Group Holdings Co., Ltd., dipimpin oleh Jirayut Srupsrisopa, Pendiri dan Group CEO, mengikuti World Economic Forum 2024 ...

Bappebti: Perdagangan kripto jadi strategi percepatan ekonomi digital

Badan Pengawas Perdagangan Berjangka Komoditi (Bappebti) Kementerian Perdagangan menyebut perdagangan aset kripto menjadi salah satu strategi ...

Gibran heran masih ada wilayah "blank spot" di Kabupaten Bogor

Calon wakil presiden nomor urut 2 Gibran Rakabuming Raka merasa heran ketika mengetahui masih ada wilayah belum terjangkau internet atau "blank ...

Rupiah tergelincir di tengah optimisme capaian PDB 2023

Nilai tukar (kurs) rupiah terhadap dolar AS di akhir perdagangan Rabu tergelincir di tengah optimisme capaian produk domestik bruto (PDB) Indonesia ...

KPU sebut Sirekap di Pemilu 2024 lebih mutakhir dibanding 2019

Anggota Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI Idham Holik mengatakan sistem informasi rekapitulasi (Sirekap) yang dikembangkan dan digunakan untuk ...

Rupiah Selasa ditutup naik jelang rilis inflasi dan PDB RI

Nilai tukar (kurs) rupiah terhadap dolar AS di akhir perdagangan Selasa naik menjelang rilis data inflasi Januari 2024 dan produk domestik bruto ...

Sri Mulyani: Kinerja rupiah lebih unggul dari baht dan peso

Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati mengatakan nilai tukar rupiah menunjukkan kinerja yang lebih baik pada akhir Desember 2023, mengungguli ...

Pj Gubernur pantau kesiapan logistik pemilu di KPU Maros

Penjabat Gubernur Sulsel Bahtiar Baharuddin kunjungan ke tempat penyimpanan logistik KPU Maros di Gedung Safari, Selasa, untuk memastikan kesiapan ...

Karantina Kalsel sertifikasi ribuan belut dan kepiting ekspor Tiongkok

Balai Karantina Hewan, Ikan, dan Tumbuhan Kalimantan Selatan (Karantina Kalsel) menerbitkan sertifikasi kesehatan untuk ribu belut dan kepiting bakau ...

Platform Derivatif Aset Digital Membrane yang Canggih Mendukung Perdagangan OTC Perdana untuk XBTO dan Arbelos

Membrane Labs, Inc. adalah perusahaan perangkat lunak manajemen aset digital yang terkemuka. Membrane mengumumkan ...

Rupiah awal pekan meningkat saat pasar nantikan rilis inflasi domestik

Nilai tukar (kurs) rupiah terhadap dolar AS pada awal pekan meningkat saat pasar sedang menantikan rilis data inflasi domestik untuk Januari ...

Setengah lusin senjata pasukan Indonesia menghadang Australia

Akhirnya secara dramatis dan drastis, dalam sisa 10 menit terakhir babak penyisihan grup Piala Asia, kesebelasan Indonesia berhasil lolos ke babak 16 ...

KKI Warsi ingatkan soal rendahnya tutupan hutan Bengkulu

Komunitas Konservasi Indonesia (KKI) Warsi mengingatkan Provinsi Bengkulu soal rendahnya tutupan hutan dan tentunya meningkatkan potensi bencana ...

Rupiah menguat tipis di tengah kondisi ekonomi AS yang resilien

Nilai tukar (kurs) rupiah terhadap dolar AS pada akhir perdagangan Jumat ditutup menguat tipis di tengah kondisi ekonomi Amerika Serikat (AS) yang ...