Tag: sosialisasi empat pilar

Kunjungan Ketua DPR ke Palu disambut pemadaman listrik

Kunjungan Ketua DPR RI Marzuki Alie ke Palu, Rabu, dalam berbagai kegiatan disambut dengan pemadaman listrik. Dua tempat yang menjadi objek ...

Pancasila dan budi pekerti masuk kurikulum

Wakil Ketua MPR Melani Leimena Suharli mengatakan Pancasila dan pendidikan kewarganegaraan serta budi pekerti kembali masuk dalam kurikulum sekolah ...

MPR usul materi 4 pilar masuk kurikulum pendidikan

MPR RI telah mengusulkan agar Empat Pilar Kehidupan Berbangsa dan Bernegara (Pancasila, UUD 1945 Negara Republik Indonesia, NKRI dan Bhinneka ...

Indonesia tempatkan sejajar agama dan negara

Ketua Fraksi Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) MPR RI yang juga anggota Komisi VI DPR Lukman Edy mengatakan Indonesia adalah negara yang mampu ...

Anggota MPR diminta sisipkan sosialisasi Empat Pilar

Wakil Ketua MPR Ahmad Farhan Hamid meminta semua anggota MPR yang sedang melakukan kunjungan ke daerah pemilihan agar sekaligus menyisipkan ...

DPR: sosialisasi empat pilar bangsa harus ditingkatkan

Anggota DPR RI Hasrul Azwar menilai sosialisasi tentang empat pilar kehidupan berbangsa dan bernegara yakni Pancasila, UUD Negara RI 1945, Negara ...

Taufiq Kiemas dapat Doktor Kehormatan dari Trisakti

Ketua Majelis Permusyawaratan Rakyat (MPR) Taufiq Kiemas, menerima gelar Doktor Kehormatan dari Universitas Trisakti karena dinilai sangat berjasa ...

Jero: kemungkinan Partai Demokrat gelar KLB

Sekretaris Dewan Kehormatan Partai Demokrat, Jero Wacik mengatakan kemungkinan Partai Demokrat dalam waktu dekat akan mengelar Kongres Luar Biasa ...

MPR: empat pilar kebangsaan penghalau degradasi moral

Wakil Ketua MPR RI Melani Leimena Suharli mengatakan empat pilar kehidupan berbangsa dan bernegara merupakan penghalau degradasi moral yang saat ini ...

Lukman khawatirkan kriminalitas di Sumsel

Wakil Ketua MPR RI Lukman Hakim Saifuddin mengatakan secara umum tingkat kriminalitas di Sumatera Selatan mulai mengkhawatirkan dan itu perlu ...

Herman optimistis Demokrat jadi jawara 2014

Ketua DPP Partai Demokrat, Herman Khaeron optimis, partainya akan menjadi jawara pada Pemilu 2014. Keyakinan itu dikarenakan jumlah partai ...

Soal capres, Rhoma Irama mengalir saja

Raja dangdut, Rhoma Irama menegaskan, dirinya bukan mencalonkan diri sebagai calon presiden. "Saya tidak pernah mendekati partai. Posisi saya ...

Laode: sosialisasi empat pilar kurang tepat sasaran

Wakil Ketua Dewan Perwakilan Daerah RI Laode Ida mengatakan, sosialisasi empat pilar kebangsaan, yaitu Pancasila, UUD 1945, NKRI dan Bhinneka ...

Lukman Edy cetak rekor MURI pidato 24 jam

Ketua Fraksi Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) MPR RI, Lukman Edy, berhasil mencatatkan rekor MURI terkait sosialisasi empat pilar kebangsaan, ...

Langkah kreatif tanamkan keberagaman sejak dini

  Toleransi terhadap perbedaan yang kian menipis dalam kehidupan saat ini memerlukan solusi kreatif dan terobosan menarik untuk menanamkan ...