Tag: sosialisasi empat pilar

Empat pilar dinilai bisa bentengi generasi muda dari efek globalisasi

Anggota MPR RI Marwan Jafar menegaskan empat pilar kebangsaan harus dipertahankan dan ditanamkan terhadap masyarakat sebagai salah satu upaya ...

Membumikan Empat Pilar MPR dengan lomba cerdas cermat

ANTARA - Majelis Permusyawaratan Rakyat (MPR) menggelar lomba cerdas cermat Empat Pilar di Kompleks Parlemen, Jakarta Pusat. Lomba ini digelar dua ...

Anggota MPR: Intoleransi akar utama radikalisme dan terorisme

Anggota MPR-RI Mercy Chriesty Barends menegaskan sikap tidak toleran dengan keberagaman atau intoleransi merupakan akar munculnya faham radikalisme ...

Pelajar diajak implementasikan nilai-nilai Pancasila dalam kehidupan

Pelajar di Kabupaten Kudus, Jawa Tengah, diajak untuk mengimplementasikan nilai-nilai Pancasila dalam kehidupan sehari-hari dalam berbagai sendi ...

Ahmad Syaikhu beberkan ancaman keutuhan bangsa

Anggota MPR, Ahmad Syaikhu, mengajak masyarakat mewaspadai berbagai jenis ancaman keutuhan bangsa dan negara yang cukup ...

Anggota DPD RI tanamkan Empat Pilar pada siswa SMA Taruna Mandara

Anggota DPD RI Dapil Bali Made Mangku Pastika menanamkan pemahaman Empat Pilar Kebangsaan kepada para siswa yang berasal dari keluarga kurang mampu ...

Anggota DPR RI: Pelajar miliki peran penting bagi masa depan bangsa

Anggota Fraksi Partai Kebangkitan Bangsa DPR RI Siti Mukaromah mengatakan pelajar memiliki peran penting dalam menentukan masa depan bangsa dan ...

Sosialisasi empat pilar bisa dilakukan untuk anak PAUD

Anggota MPR Intan Fauzi mengatakan sosialisasi empat pilar sebenarnya bisa juga dilakukan kepada Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) tentunya dengan ...

Anggota DPR dorong pemerintah lakukan sosialisasi terkait virus corona

Anggota DPR Intan Fauzi mendorong pemerintah terus melakukan edukasi, pencegahan dan sosialisasi terkait penanganan virus corona kepada masyarakat ...

PDIP gelar ziarah di hari lahirnya Taufiq Kiemas tanpa Mega

Sejumlah politisi Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan menggelar ziarah ke makam Ketua Majelis Permusyawaratan Rakyat Republik Indonesia (MPR RI) ...

Anggota DPR ajak pemuda amalkan empat pilar kebangsaan

Anggota Komisi VII DPR RI dari Dapil Kalbar Maman Abdurahman mengajak pemuda untuk terus bersama menjaga keutuhan dan persatuan dengan ...

Anggota MPR ajak mahasiswa jaga persatuan untuk Indonesia maju

Anggota MPR Erlinawati mengajak siswa dan mahasiswa di Kalimantan Barat menjaga persatuan untuk Indonesia maju. "Persatuan adalah modal besar ...

Mendikbud diminta tuntaskan polemik dugaan plagiarisme Rektor Unnes

Wakil Ketua Komisi X DPR Agustina Wilujeng meminta Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nadiem Makarim segera turun tangan menuntaskan polemik soal ...

Agustina Wilujeng: Milenial harus selalu diingatkan tentang Pancasila

Anggota MPR Agustina Wilujeng menegaskan kaum milenial harus selalu diingatkan tentang nilai-nilai Pancasila agar selalu sadar atas adanya ancaman ...

Anggota DPR RI ajak masyarakat menerima kemajemukan bangsa

Anggota DPR RI dari Fraksi Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Siti Mukaromah mengajak masyarakat khususnya warga Kabupaten Banyumas, Jawa Tengah, untuk ...