Tag: solok

Arus lalu lintas Kota Padang-Solok telah dibuka kembali pascalongsor

Arus lalu lintas di jalan lintas Provinsi Sumatera Barat yang menghubungkan Kota Padang dengan Kabupaten Solok yang terputus akibat longsor yang ...

Lima daerah di Sumbar diterjang banjir akibat curah hujan tinggi

Lima daerah di Sumatera Barat diterjang banjir dan tanah longsor akibat tingginya curah hujan yang mengguyur sejak Senin (23/1) siang hingga Selasa ...

Jalur Padang-Solok ditutup akibat material longsor tutupi badan jalan

Arus lalu lintas yang menghubungkan Kota Padang dengan Kabupaten Solok terhenti sementara akibat material longsor menutupi badan jalan di kawasan ...

Pemprov Jambi bangun kanal atasi banjir abu vulkanik gunung Kerinci

Pemerintah provinsi (Pemprov) Jambi melalui Dinas Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) dalam waktu dekat segera membangun alur khusus untuk ...

DKP Sumbar sebut Februari 2023 dilarang tangkap ikan bilih pakai bagan

Dinas Kelautan dan Perikanan Sumatera Barat (DKP Sumbar) menegaskan penangkapan ikan bilih menggunakan bagan apung di Danau Singkarak segera ...

Tim petugas diturunkan untuk periksa material erupsi Gunung Kerinci

Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah Kabupaten Kerinci Darifus mengatakan bahwa pemerintah sudah menurunkan tim petugas untuk memeriksa ...

Kemenkes: KLB campak dilaporkan dari 12 provinsi

Kementerian Kesehatan RI melaporkan sebanyak 12 provinsi di Indonesia telah menetapkan Kejadian Luar Biasa (KLB) terhadap penyakit campak di wilayah ...

Lahar dingin Gunung Kerinci timbun lahan sawah warga Gunung Tujuh

Sekitar 10 hektare lahan sawah milik warga di Desa Sungai Rumpun Kecamatan Gunung Tujuh Kabupaten Kerinci, Jambi, tertimbun lahar dingin Gunung ...

BB TNKS lakukan pencegahan pendakian Gunung Kerinci

Balai Besar Taman Nasional Kerinci Seblat (TNKS) menempatkan petugas di pintu masuk pendakian Gunung Kerinci via Solok Selatan, Sumatera Barat, untuk ...

BB TNKS: Sebagian besar abu vulkanis Gunung Kerinci ke Solok Selatan

Penanggung Jawab Pusat Informasi R10 Balai Besar Taman Nasional Kerinci Seblat (BB TNKS) yang berada di Kersik Tuo, Kabupaten Kerinci, Jambi ...

Pemkab Solok Selatan ukur kualitas udara terkait erupsi Gunung Kerinci

Dinas Perumahan, Kawasan Permukiman, Lingkungan Hidup dan Perhubungan Kabupaten Solok Selatan, Sumatera Barat mengukur kualitas udara ambien terkait ...

Banyak tanaman milik petani di Solok Selatan rusak akibat abu vulkanis

Tanaman milik petani di daerah Letter W, Kabupaten Solok Selatan, Sumatera Barat, banyak yang rusak dampak dari abu vulkanis Gunung Kerinci, kata ...

Basarnas Jambi turunkan personel siap siaga erupsi Gunung Kerinci

Basarnas Jambi menurunkan personel untuk bersama pihak terkait lainnya siap siaga erupsi Gunung Kerinci yang hingga saat ini sudah beberapa kali ...

Pemkab Kerinci tunggu izin pembukaan jalur evakuasi gunung Kerinci

Pemerintah Kabupaten Kerinci masih menunggu izin pembukaan jalur evakuasi dari Pemerintah Pusat apabila terjadi letusan gunung Kerinci mengingat ...

Semburan abu gunung Kerinci semakin tinggi capai 1.200 meter

Gunung Kerinci Jambi mengalami erupsi pada Kamis sore pada pukul 18.10 WIB dengan semburan kolom abu teramati mencapai 1.200 meter di atas puncak ...