Tag: soekarno hatta

UMKM binaan Pertamina raih transaksi Rp4,2 miliar di Inacraft 2024

PT Pertamina (Persero) mencatat 29 UMKM binaan meraih transaksi hingga Rp4,2 miliar di pameran International Handicraft Trade Fair (Inacraft) 2024 di ...

Imigrasi Sotta tunda keberangkatan 613 PMI nonprosedural

Kantor Imigrasi Kelas I Khusus Tempat Pemeriksaan Imigrasi (TPI) Soekarno-Hatta (Soetta) Tangerang menunda keberangkatan 613 pekerja migran Indonesia ...

Penumpang Bandara Sisingamangaraja XII meningkat jelang F1 Powerboat

PT Angkasa Pura II (Persero) atau AP II mencatat jumlah penumpang pesawat di Bandara Raja Sisingamangaraja XII Kabupaten Tapanuli Utara, Sumatera ...

Wapres Ma'ruf tiba di Indonesia usai lawatan ke Selandia Baru

Wakil Presiden Ma'ruf Amin dan Wurry Ma'ruf Amin tiba di Bandara Soekarno-Hatta, Tangerang, Banten, Sabtu sore, usai merampungkan agenda ...

Penumpang Commuter Line Basoetta bisa naik-turun di Stasiun Rawa Buaya

PT Kereta Commuter Indonesia atau KAI Commuter menguji coba penambahan layanan pemberhentian perjalanan Commuter Line Bandara Soekarno-Hatta ...

Bandara Soetta gelar latihan kedaruratan skala besar

Bandara Internasional Soekarno-Hatta (Soetta) Tangerang, bersama Tim Komite Nasional Keamanan Penerbangan (KNKP) menggelar latihan penanggulangan ...

Personel gabungan gelar simulasi penanggulangan pembajakan pesawat

Personel Bravo 90 Kopasgat TNI AU mengevakuasi kru dan penumpang pesawat pada aksi penyelamatan pembajakan pesawat Garuda Indonesia tujuan Denpasar - ...

Lion parcel meresmikan mega hub Tangerang mampu tampung 200 ton sehari

Perusahaan jasa ekspedisi Lion Parcel meresmikan mega hub yang berlokasi di Neglasari, Kota Tangerang, Banten dengan kapasitas mampu menampung paket ...

Polresta Soetta raih penghargaan atas ungkap kasus Pornografi anak

Kepolisian Resor Kota (Polresta) Bandara Soekarno-Hatta (Soetta), Polda Metro Jaya mendapat penghargaan dari Komisi Kepolisian Nasional (Kompolnas) ...

Kompolnas dorong kerja sama antar lembaga penegak hukum diperkuat

Komisi Kepolisian Nasional (Kompolnas) mendorong kerja sama antar lembaga penegak hukum, baik di dalam maupun luar negeri, untuk mengungkap kasus ...

Aviation Network Champions OAG Akui Keunggulan ASPAC

- OAG adalah platform data terkemuka di dunia untuk industri perjalanan global. Hari ini OAG mengumumkan pemenang Asia-Pacific (ASPAC) Aviation ...

BNNP DKI Jakarta musnahkan barang bukti ganja seberat 3,6 kilogram

Badan Narkotika Nasional (BNN) Provinsi DKI Jakarta memusnahkan barang bukti ganja seberat  3,6 kilogram  di halaman kantor BNNP, Gambir, ...

BNNP DKI: Jakarta jadi salah satu pasar utama ganja

Kepala Badan Narkotika Nasional (BNN) Provinsi DKI Jakarta Jackson Lapalonga mengungkapkan Jakarta merupakan salah satu pasar utama penyalahgunaan ...

Kemenag-Kemenhaj Saudi cek kesiapan fast track di Surabaya dan Solo

Kementerian Agama bersama Kementerian Haji dan Umrah Arab Saudi meninjau kesiapan layanan fast track bagi jamaah calon haji Indonesia di Bandara ...

PBSI: Tim Indonesia sudah siap bertanding di French dan All England

Kepala Bidang Pembinaan dan Prestasi (Kabid Binpres) PP PBSI Ricky Soebagdja mengatakan para pebulu tangkis andalan Indonesia telah mematangkan ...