Tag: smp

Melestarikan bahasa lokal yang terancam punah di Papua

Di Tanah Papua tercatat ada 428 bahasa lokal atau daerah yang tersebar di enam provinsi, yang sebagian di antaranya terancam punah akibat jumlah ...

Revitalisasi Bahasa Kamoro dan Amugme di era digital

Di sudut lahan parkir kendaraan roda empat, dengan raut wajah serius Kepala Dinas Pariwisata, Kebudayaan, Pemuda dan Olahraga Kabuapten Mimika, ...

Pemerintah sebut KEK Kendal telah serap 44.349 tenaga kerja

Plt. Sekretaris Jenderal Dewan Nasional KEK Susiwijono Moegiarso menyampaikan bahwa hingga Desember 2023, KEK Kendal telah berhasil menyerap sebanyak ...

NTT Group-ClimateForce buat hutan hujan cerdas pertama di dunia

NTT Group dan ClimateForce membuat sebuah terobosan inovatif untuk menciptakan hutan hujan cerdas pertama di dunia menggunakan teknologi platform ...

Merawat bahasa Biak dengan menjaga regenerasi penuturnya

Hari Bahasa Ibu Internasional diselenggarakan setiap 21 Februari. Penyelenggaraan hari bahasa ibu tersebut bertujuan untuk meningkatkan kesadaran ...

Pemkot Kediri dampingi anak pengawas kelurahan meninggal 

Pemerintah Kota Kediri, Jawa Timur, mendampingi anak pengawas kelurahan yang meninggal dunia saat bertugas dalam Pemilu 2024. Penjabat Wali Kota ...

FKUB Sulteng gencarkan pencegahan perundungan di tingkat pelajar

Forum Kerukunan Umat Beragama (FKUB) Provinsi Sulawesi Tengah (Sulteng) menggencarkan pencegahan perundungan (billying) di tingkat pelajar, yang ...

Jasa Raharja santuni 152.243 korban kecelakaan sepanjang tahun 2023

Jasa Raharja memberikan santunan terhadap 152.243 orang korban kecelakaan lalu lintas sepanjang tahun 2023. Angka tersebut meningkat 5,8 ...

Mensos Risma bertemu penyandang disabilitas penyintas gempa Padang 

Menteri Sosial Tri Rismaharini bertemu penyandang disabilitas sekaligus penyintas gempa Padang tahun 2009 Alfatira Gema (24) yang menerima bantuan ...

Dispar Jayapura membidik pelajar sebagai peserta Irian Creative Week

Dinas Pariwisata Kota Jayapura, Papua membidik pelajar pada jenjang SMP dan SMA/SMK di daerah ini menjadi peserta pada ajang Irian Creative Week ...

Pemkot: Bukti lunas PBB jadi syarat daftar sekolah di Bengkulu

Pemerintah Kota (Pemkot) Bengkulu mengeluarkan kebijakan yang menjadikan bukti lunas pajak bumi dan bangunan (PBB) sebagai syarat pendaftaran sekolah ...

Menyingkap masa silam Suku Asmat lewat museum etnografi

Ialah "Kota Seribu Papan" yang seketika terlintas dalam pemikiran kala mendengar kata Suku Asmat. Mendiami Kabupaten Asmat, Provinsi Papua ...

Pemprov Riau: Sejarah basis atasi penyimpangan prilaku generasi muda 

Asisten I Sekretariat Daerah Provinsi (Setdaprov) Riau, Zulkifli Syukur mengatakan pelajaran sejarah bisa menjadi sektor basis dalam mengatasi ...

Kemendikbudristek: Percepatan BOSP wujudkan pendidikan unggul & hebat

Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek) menyatakan penyaluran Bantuan Operasional Satuan Pendidikan (BOSP) 2024 ...

Periset BRIN miris kurangnya kepedulian remaja terhadap fauna

Kepala Pusat Riset Zoologi Terapan BRIN Evy Ayu Arida memandang anak-anak perkotaan dan berusia di atas 15 tahun saat ini kurang peduli terhadap ...