Tag: skincare

Seluk beluk "suntik putih"

Tak bisa dipungkiri, wanita Indonesia kebanyakan masih menyukai kulit putih cerah dibanding kulit berwarna yang sehat. Hal itulah yang membuat ...

Alasan kulit wajah jadi perih usai dibersihkan

Apakah Anda pernah merasa kulit wajah menjadi kering dan perih usai dibersihkan menggunakan susu pembersih dan toner? Rupanya hal ini terjadi ...

Kenali bahan-bahan dalam produk "skincare" dan fungsinya

Saat ini terdapat beragam produk perawatan kulit yang menawarkan berbagai bahan-bahan dengan fungsi bermacam-macam mulai dari mengurangi flek wajah ...

Cara memilih pelembap bagi anak penderita dermatitis atopik

Bayi dan anak-anak memiliki kulit yang lebih sensitif dibanding orang dewasa. Oleh sebab itu, mereka rentan terhadap beragam ruam dan masalah kulit ...

Stop pakai foundation, trik pemulihan kulit ala Vinna Gracia

Makeup artist Vinna Gracia memiliki trik khusus untuk memulihkan kesehatan kulit dia yakni dengan stop penggunaan foundation atau alas ...

Agatha Pricilla pernah dapat julukan "tahu" gara-gara warna kulit

Rumput tetangga terlihat lebih hijau, itulah yang dirasakan oleh penyanyi dan aktris muda Agatha Pricilla saat kecil lantaran warna kulitnya yang ...

"Afternoon Beauty Soiree" Galeries Lafayette tawarkan tips riasan

Pusat perbelanjaan berkonsep retail-tainment Galeries Lafayette menyelenggarakan acara kecantikan tahunan "Afternoon Beauty ...

Wardah gandeng empat desainer untuk Jakarta Fashion Week 2020

Wardah kembali mendukung industri mode dan desainer Tanah Air dengan menggandeng empat perancang kenamaan Indonesia yakni Barli Asmara, Zaskia ...

Cara Kim So-hee jaga kulit agar tetap sehat

Penyanyi asal Korea Selatan Kim So-hee memilih mengaplikasikan dua jenis produk perawatan kulit (skincare) yakni serum dan losion sebagai cara ...

Tetap kinclong saat "hiking" ala Adinda Thomas dan Debi Sagita

Memiliki hobi mendaki gunung atau hiking perlahan sudah mulai menjadi gaya hidup bagi banyak kalangan, tak terkecuali untuk wanita. Menurut aktris ...

Jangan "scrubbing" wajah setiap hari, ini bahayanya

Lapisan kulit terluar, epidermis, terdiri dari sel-sel kulit mati hasil dari regenerasi yang berlangsung setiap dua hingga empat minggu. Kulit ...

Para pria maskulin di balik skincare "Maska"

Bukan para kaum hawa, tetapi pria berpenampilan maskulin, dengan kumis tipis, kedua lengan dipenuhi tato dan suara nge-bass yang menjadi salah satu ...

Ini tahapan membuat merek kosmetik sendiri

Bisnis kosmetik bisa dibilang sangat menjanjikan seiring dengan kian maraknya tren produk perawatan kulit (skincare) dan riasan (make-up) di ...

Hyaluronic Acid tetap jadi tren skincare

Skincare dengan kandungan Hyaluronic Acid (HA) diprediksi akan tetap menjadi tren perawatan kulit wajah di tahun-tahun yang akan ...

Video, Park Shin-hye sapa penggemar di Jakarta

Aktris asal Korea Selatan Park Shin-hye menyapa para penggemarnya di Jakarta di sela acara peluncuran sebuah produk skincare asal Korea Selatan di ...