Tag: sistem komunikasi

PM Irak kirim tim medis ke Lebanon membantu korban ledakan pager

Perdana Menteri Irak Mohammed Shia Al Sudani memerintahkan pengiriman tim medis Irak ke Lebanon pada Selasa (17/9) untuk membantu korban yang terluka ...

Hizbullah sebut Israel bertanggung jawab penuh atas ledakan di Lebanon

Kelompok perlawanan Hizbullah di Lebanon pada Selasa (17/9) mengatakan Israel bertanggung jawab penuh atas ledakan massal alat penyeranta ...

Duta Besar Iran terluka dalam ledakan perangkat penyeranta di Beirut

Duta Besar Iran di Beirut, Mojtabi Amani, dilaporkan terluka dalam ledakan masal perangkat komunikasi genggam (pager) di Lebanon pada Selasa (17/9), ...

Lebanon liburkan semua institusi pendidikan setelah ledakan penyeranta

Lebanon pada Selasa (17/9) mengumumkan penutupan semua sekolah dan institusi pendidikan di seluruh negara tersebut pada Rabu (18/9), menyusul ledakan ...

9 tewas dan ribuan terluka dalam ledakan masal penyeranta di Lebanon

Setidaknya sembilan orang, termasuk seorang anak, tewas dalam ledakan massal perangkat komunikasi nirkabel yang dikenal sebagai penyeranta (pager) di ...

China bangun stasiun komunikasi laser untuk transmisi data satelit

Sebuah sistem komunikasi laser di Bumi yang dilengkapi dengan antena kaliber 500 mm berhasil dipasang pada Minggu (15/9) di Dataran Tinggi Pamir di ...

Pemerintah China ingin tingkatkan bantuan untuk korban topan Yagi

Presiden Xi Jinping meminta peningkatan upaya bantuan bencana setelah Topan Super Yagi melanda wilayah selatan negara itu. Xi, yang juga menjabat ...

KKP: Ruang laut bisa dimanfaatkan untuk infrastruktur digital

Kebijakan pemanfaatan ruang laut diyakini akan berkontribusi signifikan dalam mendukung tercapainya pertumbuhan ekonomi 8 persen di era pemerintahan ...

Panglima TNI tinjau langsung Latgabma SGS 2024 di Situbondo

Panglima TNI Jenderal TNI Agus Subiyanto bersama Komandan Komando Indo Pasifik Amerika Serikat Laksamana Samuel Paparo meninjau rangkaian kegiatan ...

Pemprov Jateng keluarkan edaran waspada ancaman gempa megathrust

Pemerintah Provinsi Jawa Tengah mengeluarkan surat edaran (SE) tentang langkah dan upaya kesiapsiagaan seluruh instansi dan masyarakat terkait ...

Fakta mencengangkan mengenai semut

Semut merupakan serangga kecil yang sering dianggap remeh, sebenarnya menyimpan banyak fakta mengejutkan yang mungkin belum banyak diketahui ...

Prancis laporkan lebih dari 140 serangan siber terkait Olimpiade

Pihak berwenang Perancis mengatakan bahwa lebih dari 140 serangan siber dilaporkan selama Olimpiade Paris, namun tidak satupun dari serangan tersebut ...

Seri ekskavator hidraulik ZAXIS-7G tampilkan desain spesial

PT Hexindo Adiperkasa Tbk memperkenalkan ZAXIS-7G dengan special wrapping edition berupa desain hexagon dengan balutan warna hitam dan oranye yang ...

Basarnas: GADSS di Indonesia mengharuskan adanya modifikasi pesawat

Kepala Badan Pencarian dan Pertolongan Nasional (Basarnas) Kusworo mengatakan bahwa untuk mendukung penerapan Sistem Keselamatan dan Darurat ...

Mitratel targetkan adopsi teknologi HAPS siap secara komersial di 2026

PT Dayamitra Telekomunikasi Tbk (MTEL) atau Mitratel menargetkan adopsi teknologi Zephyr High Altitude Platform Station (Zephyr HAPS) dari AALTO ...