Tag: sisa banjir

Korban tewas akibat banjir di Thailand bertambah menjadi 12 orang

Korban tewas akibat banjir besar di Thailand meningkat menjadi 12 orang, dengan lebih dari 640.000 rumah tangga terdampak, menurut laporan pihak ...

Banjir melanda tiga desa di Jember mulai surut

Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Jember Widodo Julianto mengatakan bahwa banjir yang melanda tiga desa yakni Desa Andongrejo, ...

7 kecamatan di Kabupaten Bekasi banjir akibat luapan sungai hingga rob

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, mencatat tujuh dari total 23 kecamatan di wilayah itu dilanda  banjir ...

Pemerintah mulai optimasi sawah terdampak banjir lahar hujan di Sumbar

ANTARA - Pemerintah mulai optimalisasi atau optimasi areal persawahan yang terdampak banjir lahar hujan yang melanda Sumatera Barat pada 11 Mei ...

231 warga mengungsi akibat banjir di Desa Sosok

Sebanyak 231 warga dari empat dusun di Desa Sosok, Kecamatan Tayan Hulu, Kabupaten Sanggau, terpaksa mengungsi ke tempat yang lebih aman akibat ...

DKI diperkirakan berawan tebal dan hujan ringan Jumat siang-malam

Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) memprakirakan cuaca di seluruh wilayah DKI Jakarta berawan tebal hingga hujan ringan pada Jumat ...

Warga dan lintas unsur di Aceh Tenggara mulai bersihkan sisa banjir

Badan Penanggulangan Bencana Aceh (BPBA) menyebut petugas BPBD Aceh Tenggara bersama lintas unsur dan masyarakat di kabupaten setempat mulai ...

Polresta Gorontalo Kota berikan pelayanan kesehatan korban banjir

Seksi Kedokteran dan Kesehatan (Sidokkes) Polresta Gorontalo Kota memberikan pelayanan kesehatan kepada masyarakat terdampak banjir di Kelurahan ...

Tujuh desa di Buton Utara terendam akibat sungai meluap

Tujuh desa dan kelurahan di Kabupaten Buton Utara Sulawesi Tenggara, terendam banjir akibat luapan enam sungai di dua kecamatan. "Adapun ...

Polresta Gorontalo Kota bantu bersihkan lumpur dan batu sisa banjir

Puluhan personel Polresta Gorontalo Kota membantu warga membersihkan material lumpur, tanah, dan batu yang terbawa banjir bandang di Kelurahan ...

Wagub Sulut harap PLN turunkan tinggi air, pemukiman warga terendam

Wakil Gubernur Sulawesi Utara (Sulut) Steven Kandouw berharap PLN setempat menurunkan ketinggian air setelah merendam pemukiman ...

Dinas Sosial Mataram salurkan bantuan ke warga terdampak banjir

Dinas Sosial Kota Mataram, Provinsi Nusa Tenggara Barat, menyalurkan bantuan kepada warga terdampak banjir di beberapa kelurahan tersebar di tiga ...

BPBD: 50 warga terdampak banjir Mataram sudah kembali ke rumah

Badan Penanggulangan Bencana Daerah Kota Mataram, Provinsi Nusa Tenggara Barat, menyebutkan, sebanyak 50 jiwa warga di Kelurahan Pagesangan, ...

Pemkot Mataram kerahkan petugas bersihkan sampah-lumpur sisa banjir

Pemerintah Kota Mataram, Provinsi Nusa Tenggara Barat, mengerahkan petugas dari sejumlah dinas teknis untuk membersihkan sampah dan lumpur sisa ...

BPBD Sulteng: Banjir bandang terjang dua desa di Parigi Moutong

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Provinsi Sulawesi Tengah menyatakan banjir bandang menerjang dua desa di Kecamatan Toribulu, Kabupaten ...