Tag: sirkular ekonomi

DKI siap adakan lagi Festival Ekonomi Sirkular 

Dinas Lingkungan Hidup DKI Jakarta siap kembali mengadakan Festival Ekonomi Sirkular (FES) yang tahun ini dijadwalkan berlangsung selama dua hari ...

Startup Jangjo bawa solusi pengelolaan sampah terintegrasi di Jakarta

Perusahaan rintisan yang berfokus pada pengelolaan sampah zero waste asal Indonesia, Jangjo, membawa solusi pengelolaan sampah terintegrasi di ...

Program co-firing biomassa dinilai potensial dan bantu ekonomi warga

Program co-firing atau substitusi batu bara dengan biomassa di pembangkit listrik tenaga uap (PLTU) dinilai potensial dilakukan di wilayah Indonesia ...

Pertagas meraih 5 penghargaan CSR dan Pengembangan Desa Berkelanjutan

PT Pertamina Gas (Pertagas), afiliasi Subholding Gas Pertamina, memborong 5 penghargaan pada ajang CSR dan Pengembangan Desa Berkelanjutan (PDB) ...

OASA bangun pabrik biomassa di Blora libatkan masyarakat

PT Maharaksa Biru Energi Tbk (OASA), perusahaan yang bergerak di bidang energi terbarukan, membangun pabrik biomassa di daerah Jepong, Blora, Jawa ...

Hari Bumi momentum dorong ekonomi sirkular

Sejarah telah mencatat hubungan manusia dengan bumi di berbagai belahan bumi sejak masa silam hingga era modern. Mitologi Yunani di masa lampau ...

Pemkot Yogyakarta gandeng swasta manfaatkan "RDF" sampah

Pemerintah Kota Yogyakarta menggandeng PT Solusi Bangun Indonesia (SBI) dalam memanfaatkan hasil konversi sampah menjadi refuse derived ...

Pemda DIY dukung pengembangan energi terbarukan dari biomassa kayu

Pemerintah Daerah Istimewa Yogyakarta mendukung pengembangan energi baru terbarukan dari biomassa kayu dengan memanfaatkan hutan tanaman energi di ...

Kota Bogor meraih Anugerah Piala Adipura untuk kedua kali

Kota Bogor, Jawa Barat, kembali meraih Anugerah Piala Adipura dari Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) untuk yang kedua kali secara ...

Bantul kembangkan TPST sebagai industri bangkitkan unit ekonomi

Pemerintah Kabupaten Bantul, Daerah Istimewa Yogyakarta mengembangkan beberapa tempat pengelolaan sampah terpadu (TPST) di tingkat kabupaten maupun ...

Upaya pemanfaatan untuk capai target pengurangan sampah Tanah Air

Tumpukan bambu menumpuk di Saringan Sampah Segmen TB Simatupang, Jakarta, beberapa di antaranya masih tertempel alat peraga kampanye (APK) sisa-sisa ...

Kemenperin sebut ekonomi sirkular kunci pengembangan industri hijau

Analis Industri Pusat Industri Hijau Kementerian Perindustrian Muhammad Abdul Aziz Ramdhani menyatakan bahwa penerapan ekonomi sirkular merupakan ...

PLN EPI manfaatkan limbah tepung aren untuk uji cofiring PLTU

PLN Energi Primer Indonesia (PLN EPI) memanfaatkan limbah pabrik pengolahan tepung aren yang ada di Dusun Sarayuda, Ciamis, Jawa Barat untuk uji ...

Sekjen tegaskan ASEAN senantiasa memainkan peran memelihara perdamaian

Sekretaris Jenderal (Sekjen) ASEAN Kao Kim Hourn menegaskan bahwa ASEAN senantiasa memainkan peran dalam memelihara perdamaian kawasan maupun di ...

Ganjar tinjau peluang ekonomi sirkular pengelolaan sampah di Bekasi

Calon Presiden RI Ganjar Pranowo meninjau pengelolaan sampah di Rumah Pemulihan Material Waste4Change di Kota Bekasi, Jawa Barat, Senin. Ganjar ...