Tag: sim a umum

DPR dukung aplikator jadi perusahaan transportasi

Komisi V DPR RI mendukung upaya pemerintah dalam menjadikan perusahaan aplikator angkutan sewa khusus menjadi perusahaan transportasi guna menjamin ...

Pengemudi angkutan umum Jabar ancam mogok

Ribuan pengemudi angkutan umum di Provinsi Jawa Barat berencana akan mogok massal dari tanggal 8 hingga 10 Mei 2018, sebagai bentuk protes terhadap ...

Dishub NTB akan operasi taksi online yang tak penuhi Permenhub

Dinas Perhubungan Provinsi Nusa Tenggara Barat dalam waktu dekat akan melakukan operasi terhadap taksi online di wilayah Kota Mataram yang hingga ...

Permenhub 108/2017 untuk beri kesetaraan

Peraturan Menteri Perhubungan No. 108/2017 dikeluarkan untuk memberi kesetaraan seluruh perusahaan angkutan umum serta melindungi keselamatan dan ...

Pengemudi taksi online tuntut pemerintah cabut PM 108

Ratusan pengemudi taksi berbasis aplikasi yang bergabung dalam Aliansi Nasional Driver Online (Aliando) mengadakan aksi di depan Istana Negara, ...

Hampir semua pengemudi angkutan daring tak lulus ujian SIM A Umum

Mayoritas pengemudi angkutan umum berbasis aplikasi dalam jaringan (daring) tidak lulus ujian saat mengajukan SIM A Umum, di Kantor Satuan ...

Pemerintah fasilitasi keberatan pengemudi taksi online

Pemerintah memfalisilitasi keberatan pengemudi taksi online seperti pembuatan SIM A Umum dan uji kir kendaraan agar mereka bisa menjalankan usaha ...

Sekjen Kemenhub: Permenhub 108/2017 untuk lindungi semua pihak

Peraturan Menteri Perhubungan No. 108/2017 dikeluarkan untuk melindungi keselamatan dan keamanan tidak saja penumpang tapi juga pengemudi serta ...

Pengemudi setuju ada pembatasan taksi online

Kementerian Perhubungan mengklaim mayoritas pengemudi taksi online setuju dengan dikeluarkannya peraturan pembatasan jumlah kendaraan jenis itu ...

Kemenhub akan usulkan libur pegawai dan sekolah tak bareng saat Lebaran 2018

Direktorat Jenderal Perhubungan Darat Kementerian Perhubungan menyiapkan sejumlah skema untuk mengurai kepadatan arus lalu lintas pada musim mudik ...

Subsidi pembuatan SIM driver online

Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi (kanan) dan Kapolri Jenderal Pol Tito Karnavian (kedua kanan) menyerahkan SIM kepada driver online saat ...

Menhub: 30 kilometer tol Jakarta-Surabaya masih berstatus fungsional

Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi mengatakan jalan tol Jakarta-Surabaya siap dilalui pada Lebaran 2018, namun masih ada ruas yang berstatus ...

Kapolri minta taksi "online"-konvensional tidak berselisih lagi

Kepala Kepolisian Republik Indonesia Jenderal Tito Karnavian meminta seluruh pengemudi taksi "online" dan konvensional tidak berselisih ...

Kapolri minta tempat pembuatan SIM bebas pungli

Kepala Kepolisian RI Jenderal Tito Karnavian saat meninjau Gedung Satuan Penyelenggara Administrasi SIM, Polresta Yogyakarta, Minggu, meminta ...

Kapolri: SIM A Umum jalan tengah polemik taksi online

Kapolri Jenderal Pol Tito Karnavian mengatakan syarat pengendara taksi online harus memiliki SIM A Umum sesuai peraturan Menteri Perhubungan No. ...