Tag: serviks

Kolaborasi dengan luar negeri dapat tingkatkan jumlah dokter jantung

Direktur Utama PT Pertamina Bina Medika Indonesia Healtcare Corporation (IHC) drg. Mira Dyah Wahyuni, MARS mengatakan kerja sama yang dijalin dengan ...

YKI deteksi dini kanker Retinoblastoma dan serviks di Rusunawa

Yayasan Kanker Indonesia (YKI) melakukan kegiatan preventif kanker di Wilayah Rusunawa Pesakih di Jakarta Barat, dengan melaksanakan pelayanan ...

Pemakaian antiseptik pada vagina diperbolehkan hanya saat gatal

Dokter spesialis obstetri dan ginekologi lulusan Universitas Hassanudin mengatakan bahwa pemakaian cairan antiseptik pada area vagina diperbolehkan ...

Vaksin HPV picu menopause dini pada anak perempuan, benarkah?

Jakarta (ANTARA/JACX) – Kementerian Kesehatan (Kemenkes) memiliki program terkait vaksinasi Human Papiloma Virus (HPV) pada tahun ...

BP2MI tingkatkan kesehatan pegawai melalui vaksinasi flu dan pap smear

Badan Pelindungan Pekerja Migran Indonesia (BP2MI) menggelar vaksinasi influenza dan pemeriksa pap smear sebagai upaya meningkatkan kualitas ...

Imunisasi bisa cegah keparahan saat terpapar penyakit infeksi

Dokter Spesialis Anak RSUD Kepulauan Seribu Victor menjelaskan pentingnya pemberian imunisasi dalam meningkatkan kekebalan tubuh dan mencegah ...

IHC gandeng Singapura perkuat BIH jadi tujuan wisata medis

Holding Rumah Sakit BUMN PT Pertamina Bina Medika-Indonesia Healthcare Corporation (IHC) menggandeng lembaga kesehatan Singapura, SingHealth melalui ...

RS Bhayangkara Surabaya meresmikan layanan Imunoterapi Nusantara

Rumah Sakit Bhayangkara H.S. Samsoeri Mertojoso meresmikan layanan Imunoterapi Nusantara by Terawan di Surabaya, Senin, yang diharapkan dapat ...

WHO: Perluasan imunisasi selamatkan lebih dari 50 juta jiwa di Afrika

Gerakan imunisasi berskala besar untuk anak-anak Afrika telah menyelamatkan sekitar 51,2 juta jiwa dalam lima dekade terakhir, kata Organisasi ...

Pemkot Bogor beri layanan KB dan skrining IVA gratis di puskesmas

ANTARA - Pemerintah Kota Bogor melalui Dinas Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana (DPPKB) Kota Bogor dan Dinas Kesehatan Kota Bogor ...

YKI: Kasus kanker meningkat di usia muda akibat gaya hidup kebaratan

Yayasan Kanker Indonesia (YKI) menyoroti bahwa kasus kanker pada zaman sekarang semakin meningkat di usia muda akibat penerapan gaya hidup yang tidak ...

PathGen menerima pendanaan untuk pengembangan alat deteksi kanker

PathGen atau PathGen Diagnostik Teknologi, startup bioteknologi kesehatan yang berfokus pada solusi pengujian molekuler menerima pendanaan dari East ...

Mengenal LINAC dan Brachytherapy sebagai opsi pengobatan kanker

Terapi radiasi atau radioterapi, termasuk yang menggunakan Linear Accelerator (LINAC) dan metode brachytherapy telah menjadi terobosan dalam dunia ...

Dinkes Solok ajak masyarakat lakukan tes IVA dan sadanis

Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Solok, Sumatera Barat menyosialisasikan pentingnya pemeriksaan Inspeksi Visual Asam Asetat (IVA) untuk mencegah ...

BMHS berikan layanan kesehatan gratis di wilayah terdampak bencana 

PT Bundamedik Tbk (BMHS, Bundamedik Healthcare System) menggelar program pemberian donasi bahan pangan pokok serta pemeriksaan kesehatan gratis ...