Tag: sertifikat tanah

Menteri ATR/BPN minta kepala desa se-Jombang sukseskan PTSL

Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN) Hadi Tjahjanto meminta kepada para kepala desa di Jombang, Jawa Timur, ...

107 warga penghuni huntap Duyu Palu terima sertifikat tanah

Sebanyak 107 warga penghuni hunian tetap (huntap) di Kelurahan Duyu Kota Palu, Sulawesi Tengah sebagai korban gempa, tsunami dan likuefaksi 2018 ...

Menteri ATR/BPN serahkan sertifikat tanah wakaf masjid di Kota Malang

Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN) Hadi Tjahjanto, menyerahkan sepuluh sertifikat sertifikat tanah wakaf ...

Pemprov Sultra harap GTRA atasi konflik tanah masyarakat

Pemerintah Provinsi Sulawesi Tenggara berharap Gugus Tugas Reforma Agraria (GTRA) dapat memitigasi dan menyelesaikan konflik bagi seluruh lapisan ...

Pemkab Garut targetkan 700 ribu bidang tanah bersertifikat pada 2025

Bupati Garut Rudy Gunawan menargetkan tahun 2025 sebanyak 700 ribuan bidang tanah di Kabupaten Garut, Jawa Barat, sudah tuntas bersertifikat sebagai ...

Kementerian ATR/BPN godok Raperpres TORA kawasan hutan

Kementerian Agraria dan Tata Ruang/Badan Pertanahan Nasional sedang menyusun Rancangan Peraturan Presiden (Raperpres) untuk percepatan pelaksanaan ...

Menteri ATR serahkan sertifikat tanah seluas 89,01 hektare di Garut

Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN) Hadi Tjahjanto menyerahkan sertifikat tanah komunal hasil kegiatan ...

Pemkab Bangkalan terbitkan SKKHK cegah penyebaran PMK dan LSD

Dinas Peternakan Kabupaten Bangkalan, Jawa Timur, menerbitkan Surat Keterangan Kesehatan Hewan Kurban (SKKHK) guna mencegah penyebaran penyakit mulut ...

Hadi Tjahjanto serahkan sertifikat PTSL dan sertifikat wakaf di Padang

Menteri Agraria dan Tata Ruang/Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN) Hadi Tjahjanto menyerahkan sertifikat tanah wakaf dan sertifikat Program ...

KPK: Perlu percepatan sertifikasi tanah daerah guna cegah korupsi

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menyebutkan perlunya percepatan sertifikasi tanah milik pemerintah daerah maupun tanah pribadi masyarakat guna ...

Pemerintah targetkan 80 juta bidang tanah miliki sertifikat pada 2025

Pemerintah melalui Kementerian Agraria dan Tata Ruang/Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN) menargetkan 80 juta bidang tanah di Indonesia sudah ...

Komisi II DPR RI-Ombudsman gencarkan sosialisasi pelayanan publik

Ombudsman RI bersama Anggota Komisi II DPR RI Dapil Riau Arsyad Juliandi Rachman dan Badan Perencanaan Pembangunan Nasional (Bappenas) menggencarkan ...

Menteri ATR/BPN serahkan puluhan sertifikat tanah wakaf di Bangkalan

Menteri Agraria Tata Ruang/Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN) Hadi Tjahjanto menyerahkan sedikitnya 26 sertifikat tanah wakaf dan sertifikat Program ...

Menteri ATR/BPN komitmen menerapkan kebijakan pertanahan prorakyat

Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN) Hadi Tjahjanto dan Wakil Menteri ATR/BPN Raja Juli Antoni berkomitmen terus ...

Mendes: Transpolitan harus dilaksanakan untuk sejahterakan transmigran

Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi (Mendes PDTT) Abdul Halim Iskandar menyatakan transpolitan sebagai arah kebijakan ...