Tag: selat sunda

Kejati DKI Jakarta kirim 4 truk bantuan untuk korban tsunami

Kejaksaan Tinggi, Kejati DKI Jakarta menyalurkan empat truk logistik berisi Sembako dan kebutuhan dasar untuk korban Bencana Tsunami Selat Sunda di ...

Menpar gaungkan gerakan Selat Sunda Bangkit

Menteri Pariwisata (Menpar) Arief Yahya menggaungkan langkah dan gerakan Selat Sunda Bangkit untuk mempercepat pemulihan kawasan pasca-tsunami Selat ...

Logistik untuk pengungsi Tsunami

Sejumlah relawan Tanggap Bencana (Tagana) mengemas logistik bantuan dari bebagai kalangan masyarakat untuk disalurkan kepada para ...

Kepala BNPB tinjau lokasi bencana di Sukabumi

Kepala Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) Letjen TNI Doni Monardo meninjau lokasi bencana di Cisolok, Sukabumi, Jawa Barat, Jumat.   ...

BMKG usulkan pengembangan teknologi mitigasi sejak awal 2018

Kepala Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Dwikorita Karnawati mengatakan telah mengusulkan pengembangan teknologi mitigasi di BMKG ...

BMKG catat 23 gempa merusak selama 2018

Pusat Gempa Nasional Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) selama 2018 mencatat 23 kejadian gempa berdampak merusak di wilayah ...

Gempa beruntun di Selat Sunda tidak berpotensi tsunami

Gempa bumi beruntun terjadi sebanyak 11 kali di wilayah Selat Sunda pada Kamis (10/1) sore namun tidak berpotensi tsunami. "Aktivitas gempa ...

Gubernur Lampung dukung laga amal Persija vs Pra PON untuk korban tsunami

Gubernur Lampung Muhammad Ridho Ficardo menyambut baik dan mendukung penuh laga amal antara tim sepak bola Persija versus Pra PON Lampung di Stadion ...

Terjunkan personel, tim kemanusiaan PKBI bantu korban tsunami Lampung Selatan

Tim Kemanusiaan Perkumpulan Keluarga Berencana Indonesia (PKBI) Lampung dengan dukungan sejumlah pihak menerjunkan personel membantu korban ...

Dana bantuan tsunami digalang himpunan nelayan Bangka

Himpunan Nelayan Seluruh Indonesia (HNSI) Cabang Kabupaten Bangka, Provinsi Kepulauan Bangka Belitung, berhasil menggalang dana bantuan untuk korban ...

Sejumlah aksi disiapkan percepat pemulihan pariwisata Selat Sunda

Kementerian Pariwisata (Kemenpar) bersama instansi terkait dan pemangku kepentingan pariwisata menyiapkan sejumlah rencana aksi untuk mempercepat ...

Pindahkan perahu terdampak tsunami Selat Sunda

Sejumlah nelayan memindahkan perahu yang dihempas tsunami ke tepi laut beberapa waktu lalu di kampung nelayan I, Labuan, Pandeglang, Banten, Rabu ...

Bantu tanggap bencana tsunami, Kodim Waykanan kirim 31 personel

Kodim 0427/Waykanan memberangkatkan 31 anggotanya ke Kalianda, dalam rangka operasi tanggap bencana tsunami Selat Sunda di Kabupaten Lampung ...

Menteri PUPR: Korban tsunami di Lampung akan direlokasi

Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Basuki Hadimuljono berencana untuk merelokasi korban bencana tsunami Selat Sunda di ...

BPBD Lebak sisir lokasi rawan bencana

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Lebak melakukan penyisiran di sejumlah lokasi yang masuk daerah rawan bencana menyusul curah ...