Tag: sektor keuangan

Modal keluar di pasar saham berpotensi naik imbas konflik Iran-Israel

Ekonom Josua Pardede mengatakan aliran modal keluar dari pasar saham dan obligasi Indonesia berpotensi meningkat jika konflik Iran dan Israel terus ...

Indef: Pelaku usaha infrastruktur perlu antisipasi konflik Iran-Israel

Wakil Direktur Institute for Development of Economics and Finance (Indef) Eko Listiyanto menyarankan pelaku usaha maupun investor di bidang ...

Airlangga: Jaga stabilitas keuangan mitigasi imbas konflik Iran-Israel

Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto menyoroti pentingnya menjaga stabilitas keuangan untuk mengantisipasi imbas konflik ...

BRI rayakan HUT ke-26 BUMN dengan aneka promo di restoran

Badan Usaha Milik Negara (BUMN) merayakan hari jadi ke-26 Tahun pada Sabtu, 13 April 2024 ini. Peringatan ini bukan sekadar seremonial belaka, ...

Pengamat: Keanggotaan RI dalam FATF efektif cegah pendanaan terorisme

Pengamat terorisme Noor Huda Ismail menilai keanggotaan Indonesia dalam Satuan Tugas Aksi Keuangan alias Financial Action Task Force (FATF) efektif ...

Entitas dalam Naungan Doo Financial Raih Lisensi Capital Markets Services (CMS) dari Monetary Authority of Singapore (MAS)

Hong Kong, (ANTARA/PRNewswire) - Baru-baru ini, Doo Capital Market SG Pte. Ltd. ("DCM"), entitas milik Doo Financial, resmi meraih ...

RI dukung aksi iklim dan reformasi ekonomi untuk masa depan hijau

Wakil Menteri Keuangan Suahasil Nazara menyatakan Indonesia siap mendukung aksi iklim dan reformasi kebijakan ekonomi untuk masa depan hijau saat ...

IHSG ditutup menguat ikuti bursa kawasan Asia dan global

Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) Bursa Efek Indonesia (BEI) pada Kamis sore ditutup menguat mengikuti bursa saham kawasan Asia dan global. IHSG ...

RI beri hibah Rp6,5 miliar ke Laos untuk Keketuaan ASEAN 2024

Pemerintah Republik Indonesia melalui Lembaga Dana Kerja Sama Pembangunan Internasional (LDKPI) atau Indonesian AID menyalurkan bantuan  Rp6,5 ...

ASEAN akan perkuat sektor ekonomi dan keuangan regional

Para perwakilan dari negara-negara anggota Perhimpunan Bangsa-Bangsa Asia Tenggara (ASEAN) bertemu di Laos guna membahas sejumlah rencana untuk ...

OJK Malang berikan tips agar terhindar dari kejahatan digital

Otoritas Jasa Keuangan (OJK) wilayah Malang, Jawa Timur, memberikan tips agar masyarakat terhindar dari kejahatan digital yang bermunculan menjelang ...

Mimpi besar di balik merger BTN Syariah-Bank Muamalat

Aksi korporasi PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk. (BBTN) untuk merger dengan Bank Muamalat jadi angin segar di tengah ketidakpastian ekonomi ...

INDODAX ajak masyarakat investasikan THR di pasar kripto dengan bijak

CEO INDODAX Oscar Darmawan mengimbau masyarakat untuk tidak menghamburkan Tunjangan Hari Raya (THR) yang mereka dapatkan dan menginvestasikan sisanya ...

OJK menyusun RPOJK P2P lending tentang batas atas pendanaan produktif

Otoritas Jasa Keuangan (OJK) sedang menyusun Rancangan Peraturan OJK (RPOJK) Fintech peer to peer (P2P) Lending atau Layanan Pendanaan Bersama ...

Jasuindo Tiga Perkasa meraup laba Rp266 miliar di 2023, naik 57 persen

PT Jasuindo Tiga Perkasa Tbk (JTPE) mengantongi laba bersih sebesar Rp266 miliar di sepanjang tahun 2023 atau tumbuh signifikan sebesar 57 persen ...