Tag: sda dki jakarta

DKI sebut Underpass Kemayoran tanggung jawab Pemerintah Pusat

Dinas Sumber Daya Air (SDA) DKI Jakarta menyebutkan bahwa Underpass (terowongan) Kemayoran yang hingga saat ini tergenang akibat hujan di ...

Kanal-kanal pengendali banjir Jakarta

Pada 1913 boleh jadi merupakan salah satu bagian sejarah penting upaya pengendalian banjir di Jakarta. Sebuah saluran sepanjang 4,5 kilometer (Km) ...

Pintu Air Manggarai juga jadi tempat mancing ikan gratis

Keberadaan Pintu Air Manggarai tidak hanya penting bagi pengendali lalu lintas air di Jakarta tetapi juga jadi tempat seru bagi sebagian masyarakat ...

Senin, gugatan atas banjir hingga pemeriksaan pramugari Garuda

Beragam peristiwa di wilayah Jakarta terjadi pada Senin (13/1), mulai dari pemeriksaan terhadap pramugari Garuda, gugatan kepada Anies atas banjir, ...

Dinas SDA Jakarta sebut antisipasi banjir pada 2020 makin baik

Kepala Dinas Sumber Daya Air (SDA) DKI Jakarta Juaini Yusuf menyebut upaya penanganan banjir yang dilakukannya sudah makin baik, yang terbukti ...

DKI targetkan tunggakan pembebasan 118 bidang tanah selesai April

Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta menargetkan tunggakan pembebasan sebanyak 118 bidang tanah untuk pelebaran sepanjang Ciliwung selesai pada ...

52 pompa di DKI Jakarta masih dalam perbaikan

Dinas Sumber Daya Air (SDA) DKI Jakarta menyebut masih ada 52 pompa stasioner di rumah pompa yang saat ini masih dalam proses perbaikan dan 17 di ...

DKI Jakarta pastikan pompa air bekerja maksimal saat banjir rob

Sekretaris Daerah DKI Jakarta Saefullah memastikan pompa air bekerja maksimal jika banjir rob terjadi di wilayah utara Jakarta, sesuai perkiraan ...

DKI siagakan pompa portabel untuk antisipasi rob

DKI Jakarta menyiagakan pompa-pompa portabel untuk memompa air laut yang kemungkinan masuk ke darat (rob) agar kembali ke laut. Kesiapan ...

Polisi undang Sudin SDA se-Jakarta klarifikasi penanganan banjir

Polda Metro Jaya mengundang Kepala Suku Dinas (Sudin) Sumber Daya Air (SDA) DKI Jakarta dan beberapa pihak terkait untuk dimintai klarifikasi soal ...

Pembangunan waduk DKI harus dilanjutkan

Pembangunan waduk di dalam kota oleh Pemerintah Provinsi DKI Jakarta harus dilanjutkan untuk mengantisipasi banjir dari luapan ...

Menakar jurus Anies Baswedan kendalikan banjir di Jakarta

Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan pernah menyatakan sebagai ibu kota satu demi satu rencana telah dilaksanakan. Jakarta akan ...

BPBD DKI antisipasi banjir susulan Jakarta

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) DKI Jakarta menyatakan tengah melakukan antisipasi banjir susulan di berbagai wilayah ...

Banjir terjadi di sejumlah lokasi di Jakarta Selatan

Banjir terjadi di sejumlah lokasi di Jakarta Selatan, Rabu pagi, setelah hujan mengguyur ibu kota pada awal tahun 2020. Suku Dinas Sumber ...

Pintu air Manggarai siaga dua banjir

Ketinggian permukaan air Sungai Ciliwung di Pintu Air Manggarai, Jakarta Selatan, Rabu pagi  mencapai 860 cm atau siaga dua banjir akibat hujan ...