Tag: school

Pelajar SMA raih MURI berkat aplikasi kesehatan dan kebugaran

Pelajar Sekolah Menengah Atas (SMA) di Jakarta bernama Irene Tanihaha berhasil meraih ​​​​​​rekor Museum Rekor Dunia Indonesia ...

CdM APG Hangzhou harapkan lawn bowls bisa penuhi target tiga emas

Chef de Mission (CdM) Asian Para Games Hangzhou Angela Tanoesoedibjo berharap cabang olahraga lawn bowls bisa memenuhi ...

Merawat Sinrilik, seni tutur masyarakat Makassar 

"E daeng daeng daeng na ka ma to jeng (wahai para hadirin sekalian, demikianlah adanya)."  Tepuk tangan warga yang duduk melingkar pun ...

Kowani tuan rumah ACWO Expo 2023 kontribusi pemberdayaan perempuan

Kongres Wanita Indonesia (Kowani) menjadi tuan rumah ASEAN Confederation of Women’s Organizations (ACWO) Forum & Expo 2023 bersama 1.000 ...

PT TransJakarta dan Thunderbird bersinergi tingkatkan kualitas SDM

PT TransJakarta bersama Thunderbird School of Global Management, Arizona State University melakukan penandatanganan nota kesepahaman dalam Program ...

Peneliti: Indonesia bisa manfaatkan lokasi strategis demi keamanannya

Peneliti Lowy Institute Australia Dr Rahman Yaacob berpendapat Indonesia bisa memanfaatkan wilayahnya yang berada di lokasi strategis untuk ...

KPU Jateng edukasi pemilih pemula dan muda di Solo

ANTARA - Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI menggelar kegiatan "KPU goes to campus, school and pesantren" di MAN 1 Surakarta pada Kamis ...

Atlet Lawn Bowls jajal lapangan di APG Hangzhou

Atlet NPC Indonesia dari cabang olahraga lawn bowls antusias menjajal lapangan di ...

Polisi edukasi keselamatan lalu lintas dan kenakalan remaja di sekolah

Polisi mengedukasi keselamatan berlalulintas dan pencegahan kenakalan remaja di SMPN 89 Jakarta Barat melalui program "Police Goes to ...

Pembalap Indonesia Veda sapu bersih podium tertinggi IATC

Pembalap muda Indonesia Veda Ega Pratama menyapu bersih podium pertama pada 2 race ajang Idemitsu Asia Talent Cup (IATC) Seri ke-3 di Mandalika ...

Arbi akui belum tampil baik di Moto3 Mandalika

Pembalap Indonesia Fadillah Arbi Aditama mengakui bahwa dia belum tampil baik dalam debut perdananya di ajang Moto3 Mandalika Pertamina Grand Prix ...

KJRI Cape Town promosi budaya dan produk Indonesia lewat Pasar Rakyat

Konsulat Jenderal Republik Indonesia (KJRI) di Cape Town, Afrika Selatan, mempromosikan budaya dan produk-produk Indonesia melalui Indonesian Folk ...

Kiprah Fadillah Arbi dari siswa hingga wildcard Moto3 Indonesia

PT Astra Honda Motor membagikan cerita saat menemukan bakat pembalap muda Fadillah Arbi yang baru-baru ini terpilih sebagai wildcard pada ajang Moto3 ...

Veda kembali raih kemenangan di IATC 2023 di Mandalika

Pembalap muda Indonesia Veda Ega Pratama kembali merebut podium tertinggi pada race 1 seri ketiga Idemitsu Asia Talent Cup (IATC) 2023 di Sirkuit ...

Praktisi: Program Pusat Belajar Guru selayaknya dilanjutkan

Program Pusat Belajar Guru (PBG) seharusnya dilanjutkan agar murid menjadi subyek pembelajaran, bukan sekadar obyek, dan praktik baik pembelajaran ...