Tag: satwa dilindungi

Harimau Corina dilepasliarkan di Semenanjung Kampar

Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan melepasliarkan Corina, harimau sumatera korban jerat yang telah selesai menjalani rehabilitasi, di ...

9 orangutan Sumatera hasil perdagangan ilegal kembali ke Sumut

ANTARA - Sembilan orangutan Sumatera (Pongo Abelii) hasil perdagangan ilegal di Malaysia dikembalikan ke wilayah Sumatera Utara, Jumat (18/12). ...

Garuda Indonesia gratiskan penerbangan repatriasi orang utan Sumatera

Maskapai Penerbangan Nasional Garuda Indonesia mendukung proses repatriasi satwa dilindungi dua ekor orang utan Suamtera (Pongo Abelli) dengan ...

BBKSDA Riau evakuasi bayi beruang madu di perlintasan gajah

ANTARA - Balai Besar Konservasi Sumber Daya Alam (BBKSDA) Riau, Jumat (18/12), mengevakuasi seekor bayi beruang madu yang ditinggal induknya, ...

Pemulangan orangutan tanda 70 tahun hubungan diplomatik RI-Thailand

Pemulangan orangutan sumatera korban perdagangan satwa liar ilegal bertepatan dengan momentum peringatan 70 tahun hubungan diplomatik antara ...

BBKSDA pastikan kematian tapir di Riau akibat terjerat

ANTARA - Kepala Balai Besar Konservasi Sumber Daya Alam (BBKSDA) Riau, Suharyono, Kamis (17/12), mengungkapkan, seekor satwa dilindungi jenis tapir, ...

Tim SAR sisir Pantai Parangkusumo Bantul cari korban terseret ombak

Tim Pencarian dan Pertolongan (SAR) Gabungan membentuk lima unit pencarian untuk menyisir kawasan Pantai Parangkusumo, Kabupaten Bantul, Daerah ...

Populasi gajah Sumatera bertambah di Taman Nasional Tesso Nilo

ANTARA - Seekor gajah Sumatera jinak bernama Lisa melahirkan seekor anak jantan, yang merupakan hasil dari perkawinan dengan gajah liar di wilayah ...

BKSDA: Seekor beruang madu terjerat di Pidie Jaya

Balai Konservasi Sumber Daya Alam (BKSDA) Aceh menyatakan seekor beruang madu (helarctos malayanus) ditemukan terperangkap jerat di Kabupaten ...

Melindungi burung nuri kabare Papua dari kepunahan dengan konservasi

Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) menyatakan bahwa burung nuri kabare (Psittrichas fulgidus) adalah salah satu burung endemik ...

Nagari Baringin Agam desa adat pertama atur perlindungan satwa

Balai Konservasi Sumber Daya Alam (BKSDA) Resor Agam, Sumatera Barat, mengakui Nagari Baringin, Kecamatan Palembayan, merupakan desa adat pertama di ...

BBKSDA Riau sita kucing hutan dan musang dari tempat hiburan

Balai Besar Konservasi Sumber Daya Alam (BBKSDA) Riau menyita satu kucing hutan dan tiga musang dari satu tempat hiburan di Kota ...

Menjaga populasi gajah sumatera di Riau dari ancaman konflik

ANTARA - Balai Besar Konservasi Sumber Daya Alam (BBKSDA) Riau berupaya menjaga kelestarian satwa dilindungi di PROVINSI RIAU, salah satunya ...

Populasi Macan Tutul China Utara terbesar ditemukan di Shaanxi

ANTARA - Populasi Macan Tutul China Utara terbesar telah ditemukan di Area Hutan Ziwuling di Yan'an, Provinsi Shaanxi, China barat laut, demikian ...

BKSDA Aceh tangani gangguan gajah di Bener Meriah

Balai Konservasi Sumber Daya Alam (BKSDA) Aceh menangani gangguan gajah liar yang masuk pemukiman dan merusak rumah warga di Kabupaten Bener ...