Tag: satuan tugas penanganan covid 19

Kasus COVID-19 di Garut turun tinggal 128 orang

Satuan Tugas Penanganan COVID-19 Garut mencatat kasus terkonfirmasi positif COVID-19 di Kabupaten Garut, Jawa Barat, terus menunjukkan penurunan, ...

Kota Yogyakarta masih harus melaksanakan PPKM Level 3

Kota Yogyakarta dan seluruh wilayah kabupaten di Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta masih harus melaksanakan pemberlakuan pembatasan kegiatan ...

Indonesia siap transisi ke endemi jika kesadaran kesehatan meningkat

Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin menyampaikan bahwa Indonesia siap bertransisi dari pandemi ke endemi jika kesadaran masyarakat terhadap ...

Satgas: Pasien sembuh COVID-19 Kalteng capai 54.649 orang

Tim Satuan Tugas Penanganan COVID-19 Provinsi Kalimantan Tengah hingga saat ini mencatat jumlah pasien sembuh dari COVID-19 mencapai sebanyak 54.649 ...

Kasus aktif COVID-19 di Kabupaten Anambas tinggal 14 orang

Satuan Tugas Penanganan COVID-19 Provinsi Kepulauan Riau mencatat kasus aktif COVID-19 di Kabupaten Kepulauan Anambas tinggal 14 orang, terendah ...

Kemenhub terbitkan aturan terbaru penumpang transportasi udara

Direktorat Jenderal Perhubungan Udara Kementerian Perhubungan menerbitkan Surat Edaran Nomor (SE) 36 Tahun 2022 tentang Petunjuk Perjalanan Dalam ...

Pemprov Kepri kejar target vaksinasi penguat 50 persen sebelum Mei

Pemerintah Provinsi Kepulauan Riau mengejar target vaksinasi dosis ketiga (penguat) bagi warga hingga 50 persen dari target sebelum Mei ...

Surat Edaran Satgas COVID-19 Nomor 16/2022 mengundang polemik

Surat Edaran Satuan Tugas Penanganan COVID-19 Nomor 16/2022 tentang Ketentuan Perjalanan Orang Dalam Negeri Pada Masa Pandemi COVID-19 mengundang ...

Satgas COVID-19 laporkan 23,6 juta warga dapatkan vaksinasi penguat

Satuan Tugas Penanganan COVID-19 melaporkan sebanyak 23.636.221 orang telah mendapatkan vaksinasi penguat atau dosis ketiga, menurut data yang ...

Angka kesembuhan COVID-19 meningkat 4.067 orang

Satuan Tugas Penanganan COVID-19 melaporkan terdapat peningkatan angka kesembuhan pasien terpapar SARS-CoV-2 sebanyak 4.067 orang, menurut data yang ...

Satgas COVID-19 sarankan umat Islam vaksinasi penguat pagi hari

Satuan Tugas Penanganan COVID-19 Provinsi Kepulauan Riau menyarankan umat Islam yang sedang melaksanakan ibadah puasa untuk mengikuti vaksinasi dosis ...

Kasus aktif harian COVID-19 di Indonesia turun 2.575 pada Sabtu

Satuan Tugas Penanganan COVID-19 melaporkan terjadi penurunan kasus aktif harian di Indonesia sebanyak 2.575 dan secara total menjadi 98.171 kasus, ...

Kemarin, panduan Ramadhan MUI hingga testing pemudik dosis ketiga

Terdapat sejumlah berita humaniora pada Kamis (31/3) yang masih menarik untuk anda simak kembali. Di antaranya, Majelis Ulama Indonesia (MUI) ...

Pemerintah bahas endemi jika tak ada lonjakan kasus setelah lebaran

Kepala Satuan Tugas Penanganan COVID-19 Letjen TNI Suharyanto mengatakan pembahasan kemungkinan peralihan dari pandemi ke endemi dilakukan ...

Pemerintah tak lagi batasi mobilitas warga saat libur panjang

Kepala Satuan Tugas Penanganan COVID-19 Letjen TNI Suharyanto mengatakan pemerintah tak lagi membatasi mobilitas warga, bahkan saat libur ...