Tag: rusia ukraina

Stoltenberg: Ukraina bisa andalkan NATO untuk jangka panjang

Sekretaris Jenderal Pakta Pertahanan Atlantik Utara (NATO) Jens Stoltenberg menegaskan bahwa aliansi tersebut dapat menjadi andalan Ukraina ...

Beijing: Deklarasi KTT NATO jadi berita menakutkan atas Asia Pasifik

Juru Bicara Kementerian Luar Negeri China Lin Jian menyebut Deklarasi Organisasi Pakta Pertahanan Atlantik Utara (NATO) yang dihasilkan di ...

Kremlin sebut tindakan konfrontatif NATO dorong Rusia ambil tindakan

Juru Bicara Presiden Rusia Dmitry Peskov mengatakan tindakan konfrontatif NATO termasuk pernyataan terbuka mengenai penindasan terhadap Rusia sebagai ...

Uni Eropa: Rusia masih berperilaku seperti kerajaan

Kepala Kebijakan Luar Negeri Uni Eropa (UE) Josep Borrell, dalam pidatonya di acara Malam Pertahanan UE, di sela-sela KTT NATO di ...

AS: 'Kami akan membela setiap inci NATO'

Menteri Pertahanan AS Lloyd Austin, Rabu (10/7), berjanji untuk terus memperkuat pertahanan kolektif dan pencegahan Pakta Pertahanan Atlantik Utara ...

Zelenskyy: Ukraina butuh 128 pesawat jet F-16 untuk tandingi Rusia

Ukraina membutuhkan sedikitnya 128 jet tempur F-16 yang diharapkan segera disediakan oleh Barat, karena jika tidak maka Ukraina tidak akan mampu ...

Dukungan NATO untuk militerisasi Kiev akibatkan krisis keamanan Eropa

Dukungan untuk militerisasi dan "nazifikasi" Ukraina telah menyebabkan krisis keamanan di Eropa, kata kepala delegasi Rusia Konstantin ...

Rusia 'tegas' sangkal 'tuduhan serangan' terhadap rumah sakit di Kiev

Otoritas Rusia "dengan tegas" menolak tuduhan melakukan serangan terhadap sebuah rumah sakit di Kiev, kata juru bicara istana kepresidenan ...

IOC sebut 16 atlet Rusia dapat berkompetisi di Olimpiade Paris

Komite Olimpiade Internasional (IOC) mengatakan sebanyak 16 atlet Rusia serta 17 atlet Belarus dapat berkompetisi di Olimpiade Paris 2024 di bawah ...

Hongaria katakan Eropa miliki 'kebijakan perang'

Perdana Menteri Hongaria Viktor Orban, Senin (8/7), mengatakan bahwa Eropa juga memiliki "kebijakan perang" sehubungan dengan perang ...

India menyerukan pembicaraan damai untuk akhiri perang Ukraina

Perdana Menteri India Narendra Modi pada Selasa (9/7), menyerukan perundingan perdamaian untuk mengakhiri perang di Ukraina, yang telah ...

Modi bertemu Putin, AS desak India dukung kedaulatan Ukraina

Departemen Luar Negeri Amerika Serikat pada Senin (8/7) mendesak Perdana Menteri Narendra Modi, yang adalah sekutu AS, untuk memperjelas posisinya ...

Presiden China, PM Hongaria bahas solusi politik Ukraina

Presiden China Xi Jinping pada Senin menjamu Perdana Menteri Hongaria Viktor Orban di Beijing yang dalam kesempatan itu keduanya membahas konflik ...

Rusia jatuhkan lima rudal HIMARS di atas Kota Melitopol

Sistem pertahanan udara Rusia pada Minggu (7/7) menembak jatuh sebanyak lima rudal HIMARS buatan Amerika Serikat yang ditembakkan oleh pihak Ukraina ...

Drone Ukraina gempur Voronezh, situasi darurat diberlakukan

Situasi darurat diberlakukan di distrik Podgorensky, wilayah Voronezh, Rusia, setelah terjadi kebakaran besar menyusul serangan drone Ukraina, ...