Tag: rupiah melemah terhadap dolar

BI: Aliran modal asing keluar Rp5,36 triliun pada 16-19 Oktober

Direktur Eksekutif Departemen Komunikasi Bank Indonesia (BI) Erwin Haryono mengatakan aliran modal asing yang keluar dari pasar keuangan domestik ...

Rupiah lebih baik dibanding sejumlah mata negara lain

Direktur PT Laba Forexindo Berjangka Ibrahim Assuaibi mengatakan pelemahan nilai tukar Rupiah saat ini relatif lebih baik dibandingkan mata uang ...

Rupiah melemah karena pengaruh risiko geopolitik

Analis Bank Woori Saudara BWS Rully Nova menyatakan pelemahan rupiah dipengaruhi peningkatan yield obligasi pemerintah Amerika Serikat (AS) dan ...

Analis perkirakan rupiah melemah karena pernyataan "hawkish" The Fed

Analis pasar mata uang Lukman Leong memperkirakan rupiah melemah terhadap dolar AS, yang rebound di tengah sentimen risk off pasar karena ...

BI: Aliran modal asing keluar Rp4,32 triliun pada 9-12 Oktober

Direktur Eksekutif Departemen Komunikasi Bank Indonesia (BI) Erwin Haryono mengatakan aliran modal asing yang keluar dari pasar keuangan domestik ...

Rupiah melemah karena data tenaga kerja AS lebih tinggi dari dugaan

Pengamat pasar uang Ariston Tjendra menyatakan rupiah melemah terhadap dolar Amerika Serikat (AS) karena data tenaga kerja AS non farm payrolls ...

BI: Aliran modal asing keluar Rp2,5 triliun pada 2-5 Oktober 2023

Bank Indonesia (BI) melaporkan aliran modal asing yang keluar dari pasar keuangan domestik sebesar Rp2,5 triliun pada periode 2-5 Oktober ...

Rupiah melemah pascadata JOLT AS lebih kuat dari perkiraan

Analis Pasar Mata Uang Lukman Leong memperkirakan rupiah melemah terhadap dolar Amerika Serikat (AS) yang melanjutkan penguatan pascadata tenaga ...

Rupiah melemah usai pernyataan "hawkish" dari The Fed

Analis pasar mata uang Lukman Leong memperkirakan rupiah melemah terhadap dolar Amerika Serikat (AS) pascapernyataan hawkish dari The ...

BI: Aliran modal asing masuk Rp1,67 triliun pada 18-21 September

Bank Indonesia (BI) melaporkan aliran modal asing, yang masuk ke pasar keuangan domestik sebesar Rp1,67 triliun pada periode 18-21 September ...

Rupiah melemah usai Fed bersikap "hawkish" dalam rapat FOMC

Analis pasar mata uang Lukman Leong memperkirakan rupiah melemah terhadap dolar AS setelah Federal Reserve (The Fed) bersikap lebih hawkish dengan ...

Analis: Rupiah Rabu cenderung melemah, dolar AS kembali "rebound"

Analis pasar mata uang, Lukman Leong memperkirakan rupiah pada Rabu, dibuka datar dengan kecenderungan melemah terbatas terhadap dolar ...

Rupiah melemah jadi Rp15.380 per dolar AS pada penutupan perdagangan

Nilai tukar mata uang rupiah pada Selasa sore mengalami pelemahan 10 poin atau 0,07 persen menjadi Rp15.380 per dolar Amerika Serikat (AS) dari ...

BI: Aliran modal asing keluar Rp4,45 triliun pada 11-14 September

Bank Indonesia (BI) mencatat aliran modal asing yang keluar dari pasar keuangan domestik sebesar Rp4,45 triliun pada periode 11-14 September ...

Pelemahan rupiah dipengaruhi fokus pasar jelang rilis data inflasi AS

Direktur PT Laba Forexindo Berjangka Ibrahim Assuaibi menyatakan rupiah melemah karena fokus pasar valuta asing pada pekan ini adalah data inflasi ...