Tag: runway

Banda Samarinda Baru mendapat kucuran Rp25 miliar

Selain Rp699 miliar dari APBD Provinsi Kalimantan Timur sistem tahun jamak mulai 2015 untuk pembangunan landasan pacu pembangunan Bandara Samarinda ...

Menteri Jonan minta perpanjang landasan pacu Sepinggan

Menteri Perhubungan Ignasius Jonan minta landasan pacu Bandara Sepinggan di Balikpapan, Kalimantan Timur, diperpanjang menjadi 3.000 meter dari ...

Menhub upayakan penerbangan tidak melalui Jakarta

Menteri Perhubungan Ignasius Jonan mengupayakan penerbangan ke wilayah tertentu tanpa perlu melalui Jakarta dengan membangun bandara yang luas di ...

Kerusakan fasilitas bandara akibat kekacauan Lion Air mencapai Rp100 juta

Direktur Utama PT Angkasa Pura II (Persero), Budi Karya Sumadi, menyatakan bahwa kerusakan beberapa fasilitas bandara yang diakibatkan tindakan ...

Menteri BUMN usulkan penambahan landasan pacu Ngurah Rai

Menteri Badan Usaha Milik Negara Rini Soemarno mengusulkan penambahan landasan pacu di Bandar Udara Ngurah Rai, Bali, untuk menampung tingginya ...

Egypt Air buka kembali rute Jakarta

Egypt Air membuka kembali rute Jakarta-Bangkok-Kairo secara efektif mulai 5 Februari 2015, setelah sementara berhenti beroperasi beberapa bulan yang ...

Angkasa Pura tutup sementara Bandara Lombok

Perseroan Terbatas Angkasa Pura I (Persero) menutup sementara aktivitas penerbangan di Bandara Internasional Lombok, Kabupaten Lombok Tengah, Nusa ...

Komisi V DPR RI bentuk Panja Keamanan, Keselamatan, Dan Kualitas Penerbangan Nasional

Ketua Komisi V DPR RI Fary Djemy Francis mengatakan dalam rapat internal Komisi V DPR RI disepakati pembentukan Panitia Kerja (Panja) Keamanan, ...

Jam operasional Bandara Juanda diubah

PT Angkasa Pura (AP) I mengubah jam operasional Bandara Internasional Juanda Surabaya di Sidoarjo mulai 26 Januari hingga akhir Maret 2015, guna ...

52 pesawat terlambat terbang karena "runway" bandara Juanda

Sebanyak 52 pesawat terlambat terbang maupun mendarat di Bandara Internasional Juanda di Sidoarjo, karena pengelola bandara itu melakukan perbaikan ...

Presiden Jokowi ingin PTDI fokus ke transportasi antarpulau

Presiden Joko Widodo menginginkan PT Dirgantara Indonesia (DI) fokus pada pembangunan transportasi udara antarpulau sesuai dengan karakteristik ...

Garuda batal mendarat di Bandara Notohadinegoro Jember

Pesawat Garuda Indonesia dengan rute Surabaya-Jember batal mendarat di Bandara Notohadinegoro, Kabupaten Jember, Jawa Timur, Minggu, akibat cuaca ...

Andien jadi juri Asia's Next Top Model III

Penyanyi yang baru saja meluncurkan album baru "Let It Be My Way", Andien, menjadi juri ajang pencarian bakat super model se-Asia Pasifik, "Asia's ...

Belasan bandara di daerah akan diperpanjang landasan pacunya

Menteri Perhubungan Ignasius Jonan telah memetakan belasan bandara di ibu kota kabupaten untuk diperpanjang landasan pacunya agar pesawat jet bisa ...

Biaya mendarat pesawat besar dipotong 50 persen

Menteri Perhubungan Ignasius Jonan akan memberlakukan potongan 50 persen untuk biaya mendarat (landing fee) pesawat-pesawat ukuran besar, seperti ...