Tag: runtuh

IMF pangkas perkiraan pertumbuhan global, karena perang Rusia-Ukraina

Dana Moneter Internasional (IMF) pada Selasa (19/4/2022) memangkas perkiraannya untuk pertumbuhan ekonomi global hampir satu poin persentase penuh, ...

Perusahaan pakaian dalam tertarik akuisisi SsangYong Motor

Tiga perusahaan mengajukan tawaran untuk mengakuisisi pembuat mobil SsangYong Motor, kata sumber yang mengetahui hal itu, dikutip Yonhap, ...

BNPB: 101 rumah rusak akibat gempa M5 di Halmahera Utara

Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) melaporkan 101 rumah rusak akibat gempa dengan parameter pembaruan magnitudo (M) 5 di Kabupaten ...

Gedung retail modern runtuh timpa 17 warga di Kalsel

Tim SAR mengevakuasi korban yang terjebak di reruntuhan gedung retail modern Alfamart di Gambut Km 15, Kabupaten Banjar, Kalimantan Selatan, Senin ...

Napak tilas perjalanan proklamator di rumah kelahiran Bung Hatta

Satu langkah mengenang salah seorang dari proklamator kemerdekaan Indonesia adalah dengan memotret jejak kehidupan dan penghidupannya di masa lampau. ...

Pakar imbau milenial aktif bela negara lewat medsos

Pakar ilmu sosial dan politik Henri Subiakto mengimbau kalangan milenial Indonesia aktif mengampanyekan konsep bela negara melalui media sosial ...

Kabinet Lebanon setuju bongkar silo Beirut yang rusak oleh ledakan

Kabinet Lebanon pada Kamis menyetujui pembongkaran silo Beirut yang rusak dalam ledakan di pelabuhan pada Agustus 2020 yang menewaskan sedikitnya 215 ...

Legislator pertanyakan sistem pemadam kebakaran di TP 5 Surabaya

Legislator mempertanyakan sistem pemadam kebakaran di Tunjungan Plaza (TP) 5 Jalan Embong Malang Kota Surabaya, Jatim, yang dinilai kurang berfungsi ...

Nagari Solok Ambah daerah terisolir pendamba akses jalan "biasa"

Mendung yang menggelayuti langit Nagari Solok Ambah Kecamatan Sijunjung, Kabupaten Sijunjung, Sumatera Barat, Kamis (7/4) menjelang magrib, seakan ...

F1 GP Australia: Verstappen waspadai trek baru Albert Park

Juara dunia Max Verstappen berharap akhir pekan ini di Melbourne tanpa kendala namun mewaspadai layout baru Sirkuit Albert Park saat F1 kembali ke ...

Emas melemah 4,4 dolar jelang rilis risalah pertemuan Federal Reserve

Harga emas kembali tergelincir pada akhir perdagangan Rabu (Kamis pagi WIB) menjelang rilis risalah pertemuan Federal Reserve Maret, namun daya tarik ...

Darwin Cyril: Penanganan masalah IKNB termasuk "fintech" harus berbeda

Calon Ketua merangkap Anggota Dewan Komisioner Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Darwin Cyril Noerhadi menilai pendekatan penanganan masalah di industri ...

Korban gempa di Kajai Pasaman Barat masih tidur di tenda darurat

Korban gempa di Lubuk Panjang Kajai Kecamatan Talamau Kabupaten Pasaman Barat, Sumatera Barat, hingga saat ini masih tidur di tenda darurat yang ...

131 rumah rusak akibat puting beliung di Garut

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Garut, Jawa Barat mencatat sebanyak 131 rumah warga rusak akibat diterjang angin puting beliung ...

Pelayanan Pos Lintas Batas Negara di Wini kembali normal

Pos Lintas Batas Batas Negara di Wini, Kabupaten Timor Tengah Utara, NTT, kembali dibuka setiap harinya atau normal kembali bagi aktivitas ...