Tag: rumah sakit

Tim SAR gabungan evakuasi empat orang terjebak di dalam sumur beracun

Personel tim SAR gabungan yang terdiri atas Kantor SAR Jambi, Polsek Jaluko, Koramil, dan Damkar mengevakuasi empat orang yang terjebak di dalam ...

Kronologi tewasnya seorang pria dalam kecelakaan di Kalimati Jakbar

Petugas Kepolisian menyampaikan kronologi tewasnya pria berinisial MM (70) akibat  terlindas roda truk di pertigaan sebelum jalan layang ...

Posyandu harus berjalan baik sebagai upaya cegah stunting

Praktisi kesehatan dari Unit Kerja Koordinasi (UKK) Nutrisi dan Penyakit Metabolik Ikatan Dokter Anak Indonesia (IDAI) dr. Meta Hanindita, ...

PRK: Kepercayaan masyarakat pakai galon guna ulang makin meningkat

Pusat Riset Konsumen (PRK) Ganesha mengatakan bahwa kepercayaan masyarakat untuk memakai galon guna ulang berbahan polikarbonat semakin meningkat ...

Jakpus identifikasi risiko dan penanganan kasus stunting

Pemerintah Kota Jakarta Pusat melakukan identifikasi risiko dan penyebab terjadinya stunting pada kelompok sasaran sebagai rencana tindak lanjut ...

Dokter ungkap perbedaan alergi susu dan intoleransi laktosa pada anak

Konsultan Alergi Imunologi Anak dari Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia-Rumah Sakit Cipto Mangunkusumo (FKUI-RSCM) Prof. Dr. dr. Zakiudin ...

GoPay luncurkan GoPay Asuransi perluas layanan keuangan pengguna

Unit bisnis teknologi finansial dari PT GoTo Gojek Tokopedia, GoPay, meluncurkan sebuah produk asuransi kesehatan bernama GoPay Asuransi untuk ...

Kasus cacar air, DKI tetap sosialisasi PHBS untuk waspada dini

Pemerintah Provinsi DKI Jakarta tetap menyosialisasikan perilaku hidup bersih dan sehat (PHBS) pada warga, sekolah, hingga pemangku kepentingan ...

Ahli: Cukupi asupan protein pada anak PJB pascaoperasi

Ahli gizi dari Rumah Sakit Jantung dan Pembuluh Darah (RSJPD) Harapan Kita Nurullita Putri Aisha mengingatkan orang tua untuk memperhatikan kecukupan ...

Persidangan Supriyani: Saksi sebut luka korban tak disebabkan sapu

Persidangan perkara guru honorer SDN 4 Baito Supriyani kembali digelar dengan agenda pemeriksaan saksi Dokter Ahli Forensik Rumah Sakit (RS) ...

Aviana rasakan banyak manfaat jadi peserta Jaminan Kesehatan Nasional

Aviana Malangi, wanita berusia 40 tahun, memiliki pengalaman menarik sebagai peserta Jaminan Kesehatan Nasional (JKN), sebuah program yang dikelola ...

Israel lanjutkan serangan udara di pinggiran Beirut Lebanon

Pesawat tempur Israel pada Rabu (6/11) sore waktu setempat melancarkan delapan serangan udara dahsyat di pinggiran selatan Beirut, ibu kota Lebanon. ...

PBB: Palestina kelaparan sementara dunia hanya menyaksikan

Perserikatan Bangsa Bangsa (PBB) memperingatkan tentang kondisi hidup yang mematikan di Gaza utara dan mengatakan warga Palestina kelaparan, ...

Inovasi Botram, layanan publik cepat dan gratis di satu lokasi

Pagi itu, pukul 07.00 WIB, Amih Sulastri (39), warga Kampung Galian, Desa Sukakerta, Kecamatan Sukawangi, Kabupaten Bekasi, datang bersama tiga ...

Jenis herbal yang dapat tingkatkan imunitas saat musim hujan

Beberapa waktu selama bulan November ini, sejumlah wilayah di Indonesia dihadapkan dengan cuaca yang tak menentu. Terkadang cuaca sangat panas di ...