Tag: rumah rusak berat

BMKG: tidak semua klaster aktif berujung pada gempa besar

Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) terus memonitor rentetan gempa bumi yang terjadi sepanjang Agustus 2019 di Busur Subduksi Sunda, ...

Polisi NTB siap pidanakan "pemain nakal" program rumah tahan gempa

Kepolisian Daerah Nusa Tenggara Barat, siap mempidanakan pihak yang berani bermain nakal dalam program pembangunan rumah tahan gempa ...

Topan Lekima menerjang China

Sedikitnya 173.000 hektare lahan pertanian dan 34.000 unit rumah rusak berat sehingga menyebabkan kerugian material hingga mencapai 14,57 miliar ...

KJRI Shanghai pastikan tidak ada WNI korban topan Lekima

Konsulat Jenderal RI di Shanghai memastikan tidak ada warga negara Indonesia yang menjadi korban topan Lekima yang menerjang wilayah timur ...

Gubernur Banten instruksikan OPD gerak cepat bantu korban gempa

Gubernur Banten Wahidin Halim menginstruksikan OPD terkait yang menangani korban bencana gempa di Kabupaten Lebak dan Pandeglang untuk mempercepat ...

Kemensos verifikasi nama ahli waris korban tewas gempa Pandeglang

Kementerian Sosial masih memverifikasi nama-nama kedelapan ahli waris korban tewas untuk diberikan santunan akibat gempa bumi yang melanda ...

BPBD Cianjur mencatat sembilan rumah rusak akibat gempa

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Cianjur, Jawa Barat, mencatat sembilan rumah di beberapa kecamatan mengalami kerusakan akibat gempa yang ...

19 rumah di Desa Sinar Jaya Pandeglang rusak pascagempa

Kepala Desa Sinar Jaya, Kecamatan Mandalawangi Kabupaten Pandeglang, Banten mencatat sembilan rumah rusak, yakni empat rumah rusak berat dan 15 rumah ...

Sebanyak 22 rumah di Jabar terdampak gempa Banten

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Provinsi Jawa Barat menyatakan sebanyak 22 unit rumah dan fasilitas umun di tiga daerah Provinsi Jabar ...

Kepala BNPB cek wilayah terdampak gempa Banten

Kepala Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) Doni Monardo telah tiba di Pandeglang, Banten, Sabtu, untuk mengecek kondisi di lapangan ...

Jumlah rumah rusak di Sukabumi akibat gempa Banten jadi 26 unit

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat mencatat hingga Sabtu, pukul 01.00 WIB, jumlah rumah yang rusak akibat ...

Lima unit rumah di Saketi Pandeglang rusak akibat gempa

Lima unit rumah di Kecamatan Saketi, Kabupaten Pandeglang, Banten, rusak akibat guncangan gempa Bumi yang terjadi pada pukul 19:03:21 WIB ...

BNPB: Beberapa rumah rusak akibat gempa Banten

Pusat Pengendalian Operasi Badan Nasional Penanggulangan Bencana (Pusdalops BNPB) telah menerima laporan tentang beberapa rumah yang rusak akibat ...

Pascagempa tujuh rumah rusak berat di beberapa wilayah terdampak

Data sementara yang dihimpun Pusat Pengendali Operasi BNPB pada 2 Agustus 2019, pukul 22.10 WIB mencatat tujuh rumah rusak berat, tiga rusak ...

Pemprov NTB tegaskan kebijakan penanganan gempa tetap dilakukan

Gubernur Nusa Tenggara Barat H Zulkieflimansyah memastikan kebijakan penanganan pascagempa di daerah tetap dilakukan secara proporsional, dengan ...