Tag: ruang

BMKG prakirakan cuaca di sebagian besar daerah hujan ringan pada Rabu

Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) memprakirakan cuaca di sebagian besar daerah ibu kota provinsi hujan ringan pada ...

KPK: Praperadilan Sahbirin Noor tak pengaruhi proses penyidikan

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mengatakan dimenangkannya gugatan praperadilan Gubernur Kalimantan Selatan (Kalsel) Sahbirin Noor (SN) tidak ...

Pemerintah telah salurkan Rp463,1 triliun untuk dana pendidikan

Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati melaporkan Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) telah menyalurkan dana senilai Rp463,1 triliun untuk ...

Jakarta Barat segera benahi ruang publik anak

Pemerintah Kota Jakarta Barat (Pemkot Jakbar) segera membenahi dan merevitalisasi seluruh ruang publik terbuka ramah anak (RPTRA) di daerah setempat ...

F-Golkar dukung pemberantasan judol benahi ekonomi hingga mentalitas

Fraksi Partai Golkar DPR RI mendukung penuh pemberantasan judi daring atau online (judol) untuk membenahi perekonomian hingga menjaga mentalitas anak ...

MKI tingkatkan kolaborasi untuk energi hijau lewat Electricity Connect

Masyarakat Ketenagalistrikan Indonesia (MKI) berupaya untuk meningkatkan kolaborasi lintas sektor dalam pengembangan energi hijau demi mencapai ...

LP Tulungagung isolasi dua napiter di sel khusus

Lembaga Pemasyarakatan Klas IIB Tulungagung, Jawa Timur mengisolasi dua narapidana kasus terorisme atau napiter (berinisial GDR dan M) di satu ...

Platform kripto Pintu sebut minat adopsi teknologi Web3 sangat besar

Platform kripto resmi terdaftar di Bappebti, PT Pintu Kemana Saja (Pintu), menyebut saat ini minat pada adopsi teknologi Web3, sangat besar dan ...

BMKG sebut ruang udara Manggarai Barat masih terpapar abu vulkanik

Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) menyatakan ruang udara di Kabupaten Manggarai Barat, Nusa Tenggara Timur (NTT) kembali terpapar ...

BPK menemukan nilai koreksi Rp1,8 triliun atas program subsidi 15 BUMN

Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) menemukan nilai koreksi sebesar Rp1,8 triliun atas pelaksanaan program subsidi/kompensasi/public service obligation ...

RIDO berkomitmen jadikan Jakarta kota layak huni kelas dunia 

Pasangan calon gubernur dan wakil gubernur DKI Jakarta nomor urut 1, Ridwan Kamil-Suswono (RIDO) menyatakan komitmennya untuk membawa Jakarta sebagai ...

Analis prediksi efek Trump ke IHSG bakal lebih cepat dari periode lalu

Analis Mirae Asset Sekuritas Indonesia Rizkia Darmawan memprediksi tekanan dari terpilihnya kembali Donald Trump sebagai Presiden Amerika Serikat ...

Menkomdigi minta ibu beri anak kegiatan kreatif kurangi paparan gadget

Menteri Komunikasi dan Digital Meutya Hafid meminta kepada para ibu yang memiliki anak agar lebih banyak memberikan buah hatinya kegiatan yang ...

"Lapor Mas Wapres", jurus Gibran bantu warga kurangi stres

Gerimis hujan dan padatnya lalu lintas pagi hari tidak menyurutkan tekad seorang lansia, Ali Chandra (65) untuk menempuh perjalanan dari Kota ...

DPRA soroti layanan RSUZA yang kerap mati lampu saat pasien cuci darah

Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Aceh (DPRA) Zulfadli menyayangkan terjadinya pemadaman listrik di ruang poli hemodialisa Rumah Sakit Umum Zainoel ...