Tag: ruang isolasi

Koalisi masyarakat sipil sampaikan 8 strategi atasi COVID-19 ke Menkes

Koalisi masyarakat sipil Center for Indonesia's Strategic Development Initiatives (CISDI) bersama LaporCovid-19 dan PUSKAPA Universitas Indonesia ...

Babel pindahkan pasien dari Wisma Karantina ke RS Khusus COVID-19

Pemerintah Provinsi Kepulauan Bangka Belitung secara bertahap mulai memindahkan pasien COVID-19 dari Wisma Karantina Asrama Haji ke Rumah Sakit ...

Kematian di bawah persentase nasional meski COVID-19 di Bandung naik

Wali Kota Bandung Oded M Danial menyebut angka kasus kematian COVID-19 berada di bawah persentase nasional meski kasus COVID-19 tengah melonjak di ...

Pemkot Bandung perlonggar sektor bisnis meski kasus COVID-19 meningkat

Pemerintah Kota (Pemkot) Bandung memutuskan memperlonggar aturan bagi sejumlah sektor bisnis dengan memperpanjang jam operasional hingga pukul 20.00 ...

Kemenkes minta RS konversi 40 persen layanan ke penanganan COVID-19

Kementerian Kesehatan meminta kepada rumah sakit di seluruh Indonesia untuk mengonversikan 40 persen dari kapasitas pelayanan kesehatannya terutama ...

RSUD Pandan Arang Boyolali tambah satu bangsal untuk COVID-19

Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Pandan Arang Kabupaten Boyolali telah menambah satu bangsal perawatan isolasi dengan 22 tempat tidur untuk menangani ...

Kereta Medik Darurat jadi ruang isolasi pasien COVID-19

Petugas melihat Kereta Rel Listrik (KRL) yang dimodifikasi menjadi Kereta Medik Darurat di PT INKA (Persero) Madiun, Jawa Timur, Kamis (21/1/2021). ...

Ada lonjakan kasus, Kota Bekasi tambah kapasitas ICU pasien COVID-19

Pemerintah Kota Bekasi, Jawa Barat menambah kapasitas ruang intensif care unit (ICU) di sejumlah rumah sakit untuk menampung pasien terkonfirmasi ...

Wali Kota Madiun tinjau kereta medis buatan INKA untuk ruang isolasi

Wali Kota Madiun Maidi meninjau kereta atau gerbong medis darurat buatan PT Industri Kereta Api (INKA) yang rencananya akan digunakan sebagai ruang ...

COVID-19 di Mimika-Papua bertambah 359 kasus selama Januari

Wakil Bupati Mimika, Provinsi Papua Johannes Rettob menyatakan penularan COVID-19 di daerah itu hingga kini belum bisa dikendalikan, ...

Ruang isolasi pasien COVID-19 di RSUD Kota Madiun penuh

Ruang isolasi untuk pasien terkonfirmasi positif COVID-19 di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Kota Madiun, Jawa Timur penuh seiring dengan jumlah kasus ...

Tingkat okupansi ruang isolasi Kota Bandung capai 89 persen

Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Bandung Ema Sumarna mengatakan tingkat okupansi di ruang atau tempat tidur isolasi untuk karantina pasien COVID-19 ...

Dinkes: Sudah 650 tenaga kesehatan Kabupaten Bogor positif COVID-19

Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Bogor, Jawa Barat mencatat sudah sebanyak 650 tenaga kesehatan (nakes) di daerah itu terpapar ...

Satgas COVID-19 Tulungagung imbau warga waspadai klaster hajatan

Satuan Tugas Penanganan COVID-19 Kabupaten Tulungagung, Jawa Timur mengimbau warga untuk mewaspadai munculnya klaster hajatan di daerah itu, seiring ...

Ridwan Kamil apresiasi peresmian RS Lapangan COVID-19 di Kota Bogor

Gubernur Jawa Barat (Jabar) M Ridwan Kamil atau Kang Emil mengapresiasi peresmian Rumah Sakit Lapangan COVID-19 Kota Bogor di Jalan Pemuda No.4, ...